MENU TUTUP

Polsek Pangkalan Kuras Kembali Melakukan Kesiapsiagaan Diseputaran Markas Komando

Kamis, 05 Mei 2022 | 12:06:39 WIB Dibaca : 790 Kali
Polsek Pangkalan Kuras Kembali Melakukan Kesiapsiagaan Diseputaran Markas Komando

PELALAWAN, CATATANRIAU.com | Mengantisipasi terjadinya kejahatan atau gangguan keamanan yang dapat memicu terjadinya hal-hal yang tidak di inginkan
Personil Polsek Pangkalan Kuras Jajaran Polres Pelalawan kembali melakukan kesiapsiagaan di seputaran Markas Komando (Mako), Rabu (4/5/2022) malam.

Kapolsek Pangkalan Kuras, Kompol A. Chandra Pietama SH, S.IK, MM menyampaikan, bahwa personil harus selalu siap siaga di setiap waktu untuk antisipasi gangguan keamanan dan dapat mencegah adanya hal yang tidak diinginkan.

“Kita tidak tau kapan dan di mana bisa terjadi, akan tetapi dengan kita selalu menerapkan SOP penjagaan mako, bisa meminimalisir kejadian yang tidak kita inginkan,” ujar nya.

Ia menjelaskan bahwa personil yang piket selalu untuk terus siaga dan saling menjaga sesama anggota piket serta peka terhadap keadaan di sekitar Mako.

Dikatakan dia juga bahwa anggota agar selalu waspada kepada para tamu yang keluar dan masuk di Mako polsek. Hal ini dilakukan agar mencegah terjadi nya hal-hal yang tidak di inginkan.

“Selain itu, terus tetap memberikan Himbauan prokes 5 M untuk memutus mata rantai covid 19 di lingkungan mako Polsek Pangkalan Kuras,” tandasnya.( irwan saputra)


 



Berita Terkait +

Serka Risman Girsang Babinsa Koramil 03/Minas Lakukan Giat Monitoring Tahapan Pemilu 2024 di Kantor PPK Sei Mandau

Ciptakan Situasi Kondusif Jelang Pemilu 2024, Personil Polsek Minas Giat Patroli Dialogis Dalam Rangka Giat Imbangan OMB LK - 23/24

Babinsa Koramil 04/Perawang Bersama Dengan Warga Binaan di Perawang Barat Giat Penanggulangan Karhutla Dan Patroli

Cegah Karhutla, Personil Polsek Kuala Kampar Berpatroli & Bagi Selebaran

Polres Kampar Gelar Pelatihan Bagi Bhabinkamtibmas untuk Peningkatan Ketahanan Pangan

Pj Bupati Kampar Terima Penghargaan Terbaik Pertama Atas Kinerja Penyaluran Kredit Usaha Rakyat dan Ultra Mikro Tahun 2022 dari DJPb Riau.

Upaya SF Hariyanto Ingin Menjadi PJ Gubernur Riau, PETIR Minta Mendagri Tito Selektif

Masih dalam rangka Hari Bhayangkara ke-74, Polsek Tapung Hulu Lakukan Rapid Tes Anggotanya

Siaga Bencana Alam di 2020, Kapolres Siak Pimpin Apel Siaga Bencana

Personil Polsek Bandar Sei Kijang Sambangi Sejumlah Toko, Cek Ketersediaan Migor

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kapolsek Kelayang Ringkus Pengedar dan Bandar Sabu-sabu, Ini Jumlah Barang Buktinya

2

Residivis Pencurian Dibekuk Unit Reskrim Polsek Cerenti

3

Pelantikan Pengurus LPAI Rohul: Dedikasi Baru untuk Perlindungan Anak

4

Afni Resmi Daftar Calon Bupati ke PDIP, Senin ke PKB

5

Jhonny Charles Harapkan Gernas BBI dan BBWI Bisa Tingkatkan Perekonomian Riau

6

Tunggu Pelanggan di Kedai Kopi, Bandar Togel Online Diringkus Satreskrim Polres Inhu