MENU TUTUP

Kajari Kuansing Optimis Kasus Tiga pilar Tuntas Tahun Ini

Kamis, 21 Oktober 2021 | 06:37:27 WIB Dibaca : 1662 Kali
Kajari Kuansing Optimis Kasus Tiga pilar Tuntas Tahun Ini

 KUANSING, CATATANRIAU.com • Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing) Riau, Hadiman SH., MH., Sangat optimis bisa menuntaskan kasus dugaan korupsi mega proyek tiga pilar Kuansing akhir tahun ini. 

 

Kasus tiga pilar yang dimaksud Hadiman adalah kasus Proyek pembangunan Hotel Kuansing, Pasar tradisional berbasis modren dan kampus Universitas Islam Kuantan singingi (UNIKS).

 

Hadiman mengatakan, Karena banyak perkara yang di tangani pihaknya tahun ini, sementara tenaga Jaksa Penyidik sangat terbatas, maka untuk kasus tiga pilar yang harus dituntaskan tahun ini hanya hotel kuansing dan pasar modern saja, Sementara untuk kampus UNIKS akan diperioritaskan awal Januari tahun 2022.

 

"iya, tahun ini banyak sekali perkara yang kita tangani, Perkara Penyelidikan sekarang ini sebanyak 10 perkara, untuk penyidikan 11 perkara, dan untuk penuntutan ada 6 perkara," jelas Kajari Kuansing, Hadiman SH., MH. 

 

Hadiman berjanji, Untuk Kasus Tiga Pilar seperti Hotel Kuansing, dan Pasar Modern akan dituntaskan hingga akhir tahun ini. Sementara untuk kampus UNIKS kata Hadiman akan diperioritaskan mulai januari 2022.

 

Kajari yang memiliki segudang prestasi itu mengaku bahwa saat ini pihaknya masih melakukan penyelidikan terkait kasus tiga pilar.

 

"Saat ini kasus tiga pilar masih dalam tahap penyelidikan, tak lama lagi bg. Nanti akan ditingkatkan ke penyidikan, kami akan menuntaskan kasus tiga pilar tahun ini" cetus Hadiman melalui keterangan tertulisnya, rabu (20/102021) malam di Teluk kuantan.***



Laporan: Ridhomagribi



Berita Terkait +

Sepeda Motor Bersenggolan Berujung Kasus Kriminal dan Diamankan Polisi

Polres Pelalawan Proses Laporan Tindak Pidana Kehutanan, Terduga Pelaku Ditangkap di Areal Konsesi PT Rimba Lazuardi

Miliki Sabu, Zulhendra Kembali Ditangkap

Pemuda Pengedar Shabu Dan Ganja Kering di Lubuk Dalam Ini Diringkus Polres Siak

Edarkan Narkoba Jenis Sabu, Seorang IRT Ditangkap Polisi

Emak Penjual Sabu dan Anak Buahnya Diciduk Polsek Peranap

Kejar Pelaku Curanmor, Polisi di Inhu Juga Temukan Sabu-Sabu Dikantong Pelaku

Unit Reskrim Polsek Sabak Auh Ringkus Dua Pria Pelaku Narkoba Jenis Shabu

Usai Tangkap Pelaku Pencurian Kabel PLN, Kapolsek Siak Hulu Ajak Masyarakat Bersinergi Perangi Hoak Dalam Pilkada 2024

Begini Kronologi Pengungkapan 203 Kg Sabu dan 404.491 Butir Ekstasi Oleh Tim Polda Riau

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

2

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

3

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

4

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

5

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

6

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan