MENU TUTUP

Kepala BPKAD Kuansing Non Aktif Hendra AP Alias Keken, Dicecar 45 Pertanyaan Tanpa Didampingi PH

Senin, 07 Juni 2021 | 19:20:06 WIB Dibaca : 2497 Kali
Kepala BPKAD Kuansing Non Aktif Hendra AP Alias Keken, Dicecar 45 Pertanyaan Tanpa Didampingi PH


KUANSING, CATATANRIAU.COM | Hendra Ap Alias Keken Kepala BPKAD Kuansing Non Aktif Akhirnya memenuhi panggilan ketiga Penyidik Kejari Kuansing terhadap dirinya dalam dugaan kasus SPPD Fiktif tahun 2019.Senin.(07/06/2021).

 

Kajari Kuansing Hadiman, SH,.MH membenarkan bahwa Hendra Ap alias keken datang sendiri ke kejaksaan Negeri Kuansing pagi tadi  kepada awak media ini melalui Via Ponsel pribadinya melalui Pesan WhatsApp.

 

Hendra Ap alias Keken datang,"kata Hadiman,SH,.MH  Kajari Terbaik 3 se-Indonesia dan Terbaik Pertama se-provinsi Riau.

 

Lanjutnya Kejari Kuansing Hadiman SH,.MH, Kepala BPKAD Kuansing Non Aktif Hendra AP alias Keken tiba di Kejari Kuansing sekira pukul 10.30 WIB hingga sampai 15.30 wib, penyidik yang memeriksa adalah jaksa Danang dan Jaksa Teguh.saksi.tidak didampingi penasehat hukumnya (PH),"Terangnya Hadiman.


Kata Kajari Kuansing Hadiman SH,.MH, Status Hendra Ap alias Keken masih Saksi,"ujarnya Kajari Kuansing.

 

Terakhir dikatakan Kajari Kuansing Hadiman, SH,.MH.Hendra AP Alias Keken kepala BPKAD Kuansing Non Aktif yang akrab disapa keken ini datang memenuhi panggilan penyidik Kejari Kuansing, dan ia  juga cukup Kooperatif dan selanjutnya Kepala BPKAD Kuansing ini di Cecar dengan 45 pertanyaan Sejak pukul 10.30 WIB,dan ,"Tutupnya Hadiman, SH,.MH dengan menggahiri.***


 



Berita Terkait +

Satres Narkoba Polres Pelalawan Amankan Pelaku Narkoba Dan Barang Bukti

Polsek Minas Ungkap Kasus Penggelapan Pupuk Milik PT. Arara Abadi

PT Runggu Bantah Jual Kebun di Inhu, Pakpahan: Masyarakat Yang Ketipu Silahkan Lapor Polisi

Lakukan Pemerkosaan & Pembunuhan Hingga Pencurian, Pria Ini Diringkus Polsek Tualang Polres Siak

Seorang Bandar Shabu Di Perawang Siak Berhasil Diringkus Polisi

Jadi Tersangka Pengedar Sabu Pemilik Bengkel KM 02 Jalan Koridor RAPP Diringkus Polres Pelalawan

Tim Resmob Polres Inhil Tangkap 3 Pelaku Pembunuhan di Tembilahan

Kejari Inhu Laksanakan Tahap II Dan Penahanan Tersangka Yulianto, Perkara Tipikor Bawaslu Inhu

4 Orang Ini Digelandang Kejati Riau Kerutan Sialang Bungkuk, Kasus Dugaan Korupsi Pembangunan Masjid Raya Pekanbaru TA 2021

Dalam Hitungan Jam, Polsek Minas Bekuk Para Pelaku Bongkar Rumah Dan Ninja Sawit

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

4

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

5

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

6

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat