MENU TUTUP

Sidang Pemeriksaan Para Saksi Oleh JPU, PH Terdakwa Membantah Kalau Kliennya Tak Bersalah

Rabu, 16 September 2020 | 21:27:17 WIB Dibaca : 2370 Kali
Sidang Pemeriksaan Para Saksi Oleh JPU, PH Terdakwa Membantah Kalau Kliennya Tak Bersalah


ROKANHULU, CATATANRIAU.COM | Sidang tindak pidana penyalahguna narkotika, terdakwa M.Yunus dan rekan-rekannya kembali digelar di Pengadilan Negeri Pasir Pengaraian,Kabupaten Rokan Hulu dengan agenda pemeriksaan saksi oleh jaksa penuntut umum (JPU), Rabu 16/09/2020.


Saksi yang dihadirkan ke persidangan ada lima orang yaitu terdakwa M.Yunus,Yani,Wawan dan Arif serta satu orang saksi dari keluarga.

 

Sidang ini dipimpin oleh majelis Hakim Irpan H.Lubis.SH.MH yang di dampingi oleh dua anggota hakim serta satu orang penetra pengganti, hadir juga jaksa penuntut umum(JPU) Roby serta Penasehat Hukum(PH)
M.Hakim.SPD.SH.MH dan Yusup Nst.SH.MH.


Usai melaksanakan sidang PH terdakwa M.Yunus dan rekan-rekannya saat di konfirmasi oleh awak media mengatakan kalau kliennya jelas tidak bersalah.


"Dari keterangan para saksi yang di hadirkan tidak ada yang menerangkan bahwa barang bukti itu ada sama klien kita M.Yunus, Kemudian saat penangkapan terhadap klien kita terdapat kejanggalan-kejanggalan dari keterangan para saksi saat penangkapan itu dalam suasana diguyur hujan hampir selama setengah jam penangkapan itu terjadi pastilah barang bukti yang didapatkan diluar rumah dalam keadaan basah namun anehnya barang bukti dalam keadaan kering  tentunya ini sebuah pertanyaan buat kita."Ungkap Yusup Nst.

 

Lebih jelas lagi PH terdakwa M.Hakim.SPD.SH.MH mengatakan kejanggalan-kejanggalan saat penangkapan klien mereka.

 

"Kejanggalan yang pertama saat penangkapan melibatkan seorang Kadus di tambah lagi dengan kejanggalan yang membuat kita semua kecewa sebagai penegak hukum bahwasanya Sdri.Saci dan Intan dilepas sampai saat ini sementara keduanya sudah jelas ikut sama-sama memakai di wisma 99 dengan klien kita yang juga bisa dikuatkan dari keterangan saksi Wawan."
Katanya.


Tambahnya lagi seharusnya sdri.Saci dan Intan seharusnya dihadirkan juga sebagai saksi dipersidangan.

 

"Kami dari PH terdakwa sudah mengajukan supaya Sdri.Saci dan Intan yang disebut penyidik sebagai saksi mahkota supaya dihadirkan di persidangan namun sampai saat ini belum bisa dihadirkan oleh JPU, kami juga sebagai PH dari terdakwa sangat mengesalkan atas terjadinya pemukulan-pemukulan terhadap klien kami M.Yunus saat penangkapan."Tambahnya dengan nada kesal.


PH dari terdakwa juga sangat menyayangkan pihak penegak hukum dengan memberikan iming-iming terhadap klien kami.

 

"Kami dari PH terdakwa juga sangat menyayangkan kepada pihak polisi yang telah memberikan iming-iming kepada salah satu klien kami yang bernama Wawan agar menunjukkan keberedaan M.Yunus, kalau M.Yunus tertangkap maka Wawan akan dilepaskan Namum kenyataanya Setelah M.Yunus tertangkap Wawan tidak dilepaskan,ini juga masih kita pertanyakan."Ucap M.Hakim.(*)




Berita Terkait +

Pelaku Penyalahgunaan Narkoba Berhasil Di Amankan SatRes Narkoba Polres Rohul

Hari Kedua Lanjutan Perkara Anak Pembunuh Siswi SMP Bernas

Polres Siak Tangkap Pengedar Narkotika Jenis Shabu di Kecamatan Tualang

Sejarah Terbanyak, Polsek LBJ Ringkus Pengedar Sabu, 51,72 Gram Diamankan

Lagi! Polres Siak Ringkus Seorang Pria Pemain Judi Togel di Lubuk Dalam

PT Runggu Bantah Jual Kebun di Inhu, Pakpahan: Masyarakat Yang Ketipu Silahkan Lapor Polisi

Ditpolair Polda Riau Amankan Penyelundupan Rokok Ilegal

Tim Polda Riau Berhasil Amankan 87 Kg Sabu Dari 7 Orang Pelaku

Polda Riau Musnahkan 80,24 Kg Sabu & 68.636 Ekstasi, Kapolda : No Place to Hide!

Satres Narkoba Polres Inhu Ringkus Sepasang Pengedar Sabu di Lirik

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

4

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

5

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

6

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba