MENU TUTUP

Polres Pelalawan Tangkap Pelaku Narkoba di Langgam - Segati

Ahad, 09 April 2023 | 00:26:25 WIB Dibaca : 2267 Kali
Polres Pelalawan Tangkap Pelaku Narkoba di Langgam - Segati Polres Pelalawan Tangkap Pelaku Narkoba di Langgam - Segati, Sabtu 08 April 2023

PELALAWAN,CATATANRIAU.COM | Team Opsnal Unit 1 Satres Narkoba Polres Pelalawan berhasil mengamankan dan menangkap diduga pengedar Narkotika berinisial SS (40) berada dirumah Desa Segati RT 003 RW 001 Kecamatan Langgam Kabupaten Pelalawan, Sabtu (08/04/2023) sekitar jam 00.30 wib. Hal ini disampaikan Kapolres Pelalawan AKBP Suwinto SH SIK, melalui Kasi Humas AKP Edy Haryanto SH MH kepada wartawan di Pangkalan Kerinci.

"Team Opsnal Unit 1 Satres Narkoba Polres Pelalawan telah  melaporkan 
Pengungkapan Tersangka TP Narkotika. Pada hari  Sabtu tanggal 08 April 2023 sekira jam 00.30 Wib , bertempat di rumah Desa Segati RT 003 RW 001 Kecamatan  Langgam Kabupaten Pelalawan. Setelah Sonang Siregar.
 

Edy menjelaskan sebagai kronologis pengungkapan dimulai, Pada hari Sabtu tgl  01 April 2023 Sekira Pukul 09.00  Wib Team Opsnal Unit 1 Satres Narkoba Polres Pelalawan mendapatkan info dari masyarakat, bahwa sering terjadi transaksi narko ba. Dipimpin  langsung Kasatres Narkoba Iptu Rejoice Benedicto Manalu STrk SIK langsung melakukan penyelidikan dan  Pada Hari Sabtu Tanggal 08 April  2023 team  mendapatkan informasi bahwa diduga pelaku bernama Sonang Siregar.

Saat sedang berada dirumah Desa Segati RT 003 RW 001 Kecamatan  Langgam Kabupaten  Pelalawan kemudian  team langsung melakukan penggerebekan dan berhasil mengamankan seorang laki-laki  mengaku bernama  Sonang Siregar.  kemudian dilakukan penggeledahan dan team berhasil menemukan barang bukti berupa berupa 01 (satu) bungkus plastik bening klep merah yang diduga narkotika jenis sabu 01 (satu) unit timbangan digital warna hitam dan silver 02 (dua) buah plastik bening klep merah,Uang tunai senilai Rp.130.000 (seratus tiga puluh ribu rupiah) yang di temukan didalam 01(satu) kantong Asoy berwarnah hitam diatas lemari dapur, 01  (satu) unit handphone Android merek Vivo warna biru 01(satu)unit handphone Android merek Oppo warna biru muda yang di temukan dikantong Sonang Siregar.

Saat kemudian ketika dilakukan introgasi bahwa Sonang Siregar. mendapatkan narkotika jenis sabu tersebut dari Dafi  (DPO) kemudian team langsung membawa tersangka dan barang bukti di bawa ke Mapolres Pelalawan guna penyelidikan lebih lanjut.

Adapun identitas terduka pelaku yang ditetapkan tersangka pengedar, Sonang Siregar, tempat tanggal lahir P.Brandan, 08-01-1983 agama Islam, tamatan SD(tamat) suku Batak  pekerjaan Wiraswasta Desa Segati RT 003 RW 001 Kecamatan Langgam Kabupaten Pelalawan.

Terkait barang bukti  diantaranya, 
01. 01(satu) paket/Bungkus besar  yang diduga narkotika sabu yang di bungkus dengan plastik bening klep merah. 02. 01 (Satu) unit timbangan digital warna hitam dan silver. 03. 02 (dua) buah plastik bening klep merah
04. 01 (satu) unit hp android merk Vivo warna biru 
05. 01 (satu) unit hp android merk Oppo warna biru 
06. Uang tunai senilai Rp.130.000(seratus tiga puluh ribu rupiah) 07. 01 (satu) buah plastik asoy warna hitam. ***

Laporan : E Pangaribuan

Editor : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Bawa Kabur Anak Gadis Dibawah Umur, Pemuda ini Ditangkap Polsek Tapung

Selama Operasi Antik LK 2021 Polres Siak Berhasil Ungkap 21 Kasus Narkoba Berikut 28 Orang Tersangka

Putusan Pengadilan Tinggi Menguatkan Keputusan PTUN Pekanbaru, Terkait PT. AMR

Polsek Tapung Hilir Amankan Tersangka Pencabulan Anak Gadis Dibawah Umur

Bandar Narkoba 110.20 Gram Sabu-sabu Bersama Pelaku Berhasil Diamankan Polres Kampar

Polsek XIII Koto Kampar Ringkus Agen Chip Judi Online Higgs Domino di Kelurahan Batu Bersurat

Jual Motor Curian, Seorang Penadah Diamankan Polsek Bukit Raya

Wanita tetangkap saat menyelundupkan Narkoba untuk Kekasihnya di Lapas kelas II Bengkalis

Gerak Cepat Polres Siak Selidiki Dugaan Tindak Pidana Ilegal Logging di Kampung Rawa Mekar Jaya

Ada Ratusan Gram Sabu Dalam Tas Spiderman, Yanda Diborgol Polisi

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

4

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

5

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

6

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat