MENU TUTUP

Gubri & Wagubri Cek Pelaksanaan Perbaikan Jalan Raya Petapahan Kampar

Rabu, 20 Oktober 2021 | 09:59:31 WIB Dibaca : 1107 Kali
Gubri & Wagubri Cek Pelaksanaan Perbaikan Jalan Raya Petapahan Kampar Gubernur Riau H Syamsuar (kemeja biru) bersama Wakil Gubernur Riau, H Edy Natar Nasution (batik coklat) meninjau perbaikan Jalan Petapahan Kabupaten Kampar, Riau.

KAMPAR, CATATANRIAU.com • Gubernur Riau, H Syamsuar bersama Wakil Gubernur, H Edy Natar Nasution, meninjau perbaikan Jalan Petapahan, Kecamatan Tapung, Kabupaten Kampar, Riau. 

 

Gubernur Riau mengatakan, jika perbaikan jalan tersebut harus dilaksanakan dengan prosedur yang berlaku, sehingga hasilnya bisa maksimal untuk masyarakat yang melintas. 

 

"Saya minta ini dikerjakan dengan baik. Jangan sampai nanti hasilnya tidak maksimal," ujar Syamsuar, ketika melakukan peninjauan, Rabu (20/10/2021). 

 

Gubernur meminta kepada pelaksana kegiatan agar menugaskan petugas jaga, untuk mengatur lalulintas kendaraan yang melintas. Hal ini untuk mencegah terjadinya kemacetan. 

 

"Siapkan petugas jaga setiap saat, untuk mengatur lalulintas agar tidak terjadi kemacetan. Kita harus memberikan pelayanan yang baik untuk masyarakat," tegas Syamsuar. 

 

Perbaikan 1,1 Km Jalan Raya Petapahan dilaksanakan menggunakan APBD provinsi Riau. Melalui Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang dan Perumahan Kawasan Pemukiman (PUPR-PKPP) provinsi Riau. 

 

Oleh : Idris Harahap



Berita Terkait +

Polsek Kuala Kampar Patroli KRYD di Perbankan, Pastikan Aman dan Kondusif

Bersama Masyarakat Binaannya di Kelurahan Minas Jaya Serma Zulkifli Giat Patroli Karhutla Serta Lakukan Pengecekan Kanal

TOL Pekanbaru Bangkinang Dibuka Sementara Fungsional, Ini Pesan Kapolda Riau Irjen Moh Iqbal

Bupati Rohul H Sukimin Kunjungi Posko Covid-19 di Daerah Perbatasan Tembusai Barat-Padang Lawas

Cegah Terjadinya Karhutla, Sejumlah Anggota Koramil Minas Ini Ajak Masyarakat di Minas Timur Patroli

Dikomandoi Basiran Nur Efendi, JC Berharap IKJ Rohil Lebih Maju, Solid dan Guyub

Sempat Kritis Dan Dirawat di RSUD Tengku Rafi'an Siak, 1 PDP Asal Tualang Meninggal Dunia

Babinsa Kecamatan Kandis Ini Tetap Galakkan Patroli Pengamanan OVN CPI Di Hari Pertama Ied

Personil Polsubsektor Pelalawan Sosialisasikan Larangan Membakar Pada Pemilik Kebun

Unit Lantas Polsek Minas Giat Patroli Blue Light di Daerah Rawan Guna Antisipasi Pelanggaran, Laka lantas dan C3

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Dua Pelaku Narkoba Diciduk: Barang Bukti Berupa Sabu 5,60 Gram Berhasil Disita

2

Kapolsek Kelayang Ringkus Pengedar dan Bandar Sabu-sabu, Ini Jumlah Barang Buktinya

3

Lapas Pasir Pengaraian Gelar Upacara Peringatan HBP Ke 60 Tahun 2024

4

Residivis Pencurian Dibekuk Unit Reskrim Polsek Cerenti

5

Antisipasi Lakalantas, Personil Unit Lantas Polsek Minas Lakukan Patroli Blue Light Rutin

6

Kemenangan yang Berkah: Refleksi Momentum Syawal pada Prestasi Sepak Bola U-23 Indonesia