MENU TUTUP

KPU Pelalawan Tetapkan Zukri - Nasar Raih Suara Terbanyak Pilkada Pelalawan 2020

Rabu, 16 Desember 2020 | 10:05:06 WIB Dibaca : 2837 Kali
KPU Pelalawan Tetapkan  Zukri - Nasar Raih Suara Terbanyak Pilkada Pelalawan 2020 Rapat Pleni Terbuka Pleno KPU Kabupaten Pelalawan di Balai Adat Datuk Bandar Setia Diraja Pangkalan Kerinci Barat hingga subuh Rabu 16 Desember 2020


PELALAWAN, CATATANRIAU.COM | Keputusan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pelalawan no 560/Pl 02.6. Kpt/1405/Kab/XII/2020  terbit Rabu 16 Desember 2020 jam 00 : 47 wib. Menetapkan pasangan calon Bupati dan wakil Bupati H Zukri - H Nasaruddin SH MH meraih suara terbanyak pada penetapan rekapitulasi hasil perhitungan suara yaitu 68.021. Hal ini menjadi keputusan KPU kabupaten Pelalawan. Demikian disampaikan Wan Kardiwandi Ketua KPU Kabupaten Pelalawan, Rabu (16/12/2020).


Penetapan Rekapilasi Hasil Perhitungan Perolehan Suara Pilkada Pelalawan 2020 dilaksanakan melalui Pleno KPU Kabupaten Pelalawan di Balai Adat Datuk Bandar Setia Diraja
Jl Abdul Jalil Pangkalan Kerinci Barat Selasa - Rabu ( 15 - 16 ) Desember 2020. Dipimpin 5 Komisioner oleh Wan Kardiwandi sebagai Ketua, dan H Priyono, Muhammad Aris, Selamat Mulyono, Baprinaldi sebagai anggota. Turut hadir Bawaslu, PPK dari 12 Kecamatan, Saksi 4 Paslon dan lainnya yang berkaitan rekapitulasi penetapan KPU Pelalawan. 
Proses Penetapan Rekapilasi Hasil Perhitungan Perolehan Suara Pilkada Pelalawan 2020 menjalankan protokol kesehatan COVID -19. Penjagaan aparat keamanan TNI - Polri dan berjalan kondusif walau ada saling koreksi pada hasil pleno kecamatan.


KPU menetapkan Rekapitulasi Hasil Perhitungan Perolehan Suara berdasar nomor urut pasangan calon ( Paslon) Bupati dan wakil Nupati nomor urut yaitu : 


1. Abu Mansyur Matridi SE - H Habibi Hapri SH dengan 22.569 suara.
2. H Zukri - H Nasaruddin SH MH  dengan 68.021 suara.
3. H Husni Tamrin - DR Ir H Edy Sabli MSi dengan 38 372 suara.
4. Adi Sukemi ST MM - H Muhammad Rais MPd I dengan 41.036 suara.
Adapun saksi yang menandatangani dari paslon no 1. Abdullah, no 2 Alfred Nobel Zalukhu, no 3 Rahmad dan no 4. Bukhari.


Dari data Rekapitulasi Hasil Perhitungan Suara Peserta Pilkada perkecamatan, paslon H Zukri - H Nasaruddin SH MH  no 2 , unggul di 10 kecamatan. Yakni Kecamatan Pangkalan Kerinci, Kecamatan Pangkalan Kuras, Kecamatan Pangkalan Lesung, Kecamatan Bandar Petalangan,  Kecamatan Bandar Seikijang,  Kecamatan Bunut,   KecamatanTeluk Meranti, Kecamatan
Ukui, Kecamatan Kerumutan, dan Kecamatan Pelalawan. 
Sedangkan paslon Adi Sukemi ST MM - H Muhammad Rais MPd I nomor urut 4, unggul didua Kecamatan yakni kecamatan Kuala Kampar dan Kecamatan Langgam. EP




Berita Terkait +

HM Harris Siap Maju sebagai Calon Gubernur Riau 2024

5000 Orang Dari Perkebunan Ivo Mas Kandis Beri Dukungan Penuh Untuk Syam-Edy

Bersama Relawan Raga, Ratusan Masyarakat Meranti Semangat Dukung Ganjar Mahfud

Abdul Wahid Hadiri Deklarasi Calon Bupati Pelalawan: Komitmen untuk Maju Bersama

KPP KRIS Gelar Yasinan, Berharap Terciptanya Politik Santun Di Kabupaten Bengkalis

Pilkada Rohil 2024, Paslon Asset Nomor 1, Bijak Nomor Urut 2

DPD PKS Rohul Siap Hadapi PSU Di Desa Tambusai Utara

DPP PKS Resmi Rekomendasikan H Nasarudin sebagai Bakal Calon Bupati Pelalawan di Pilkada 2024

Cabup Rohul No Urut 2 Bersyukur Kampanye Dialogis Membuatnya Terus Dekat Dengan Masyarakat

Rekapitulasi Hasil Pilkada 2024 di Kabupaten Kepulauan Meranti, Ini Hasilnya

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

2

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

3

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

4

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

5

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat

6

Ketua DPP Elang 3 Hambalang Riau Minta Segera Polda Riau Tangkap Ketua KUD Tigo Koto Diduga Telah Gelapkan Dana Koperasi Senilai 2,4 Miliar