MENU TUTUP

PN Pasir Pengaraian Lakukan Rapid Test Kepada Seluruh Jajaran Di Lingkungan PN

Senin, 27 Juli 2020 | 18:17:56 WIB Dibaca : 1978 Kali
PN Pasir Pengaraian Lakukan Rapid Test Kepada Seluruh Jajaran Di Lingkungan PN


ROKANHULU, CATATANRIAU.COM | Pengadilan Negeri Pasir Pengaraian,Kabupaten Rokan Hulu melaksanakan kegaiatan Rapid Test kepada Pegawai Negeri Sipil dan Honorer dilingkungan Pengadilan Negeri sebanyak 37 orang sementara untuk Majelis Hakim 13 Orang.Senin.27/07/2020.

 

Ketua Pengadaian Negeri pasir Pengarayan, Sunoto SH. MH melalui wakil ketua, Lusiana Amping SH.MH mengatakan Rapid Test yang kita lakukan hari ini semuanya tak luput dari kerja sama kita dengan dinas kesehatan Rokan Hulu yang memang sudah kita ajukan sebelumnya."Katanya.

 

Tambahnya lagi dari 37 peserta Rapid Test 13 diantaranya merupakan hakim termasuk ketua PN, dan wakil ketua PN, sedangkan sisanya bagian dari panitra dan termasuk pegawai negri sipil dan tenaga honor dilingkungan PN pasir Pengaraian."Tambahnya.

 

Dari penuturan Lusiana Di adakannya Rapid Test hari ini bertujuan untuk mengetahui kondisi kesehatan seluruh pegawai yang ada dilingkungan Pengadilan Negeri serta  memastikan ada atau tidaknya pegawai yang terjangkit Virus Corona, Sehingga tidak ada keraguan dan kesangsian kita dalam melaksanakan tugas masing - masing."Tuturnya.

 

Setelah kita adakan Rapid Test kepada masing-masing anggota hasilnya langsung kita ketahui ternyata hasilnya semua negatif tentunya dengan hasil yang menunjukkan negatif kita merasa nyaman dalam menjalankan tugas karena Virus Corona ini bisa saja terjadi terhadap Orang Tanpa Gejala(OTG)."Ucap Lusiana.

 

Kami juga menghimbau dalam hal ini Pengadilan Negeri,setiap warga masyarakat yang akan berurusan kekantor pengadilan negeri ini supaya tetap mengikuti aturan protokol kesehatan,menggunakan masker,jaga jarak dan mencuci tangan.

 


Apa lagi kita sudah menyiapkan tempat unyuk mencuci tangan setiap kali masuk ke ruangan Pengadilan."Imbuhnya.(*)




Berita Terkait +

Bersama Warga Olak & Tim, Serka Ardhi Syam Lakukan Patroli Bertujuan Untuk Antisipasi Karhutla

Bupati Rohul H.Sukiman Buka Musrenbang RKPD Untuk Tahun 2022

Penguatan Binter SKK Migas Dua Orang Babinsa Koramil 03/Minas Giat Patroli di Area 4 PT PHR 

Malam penuh berkah dan keharmonisan di Selat Guntung.

Polres Inhu Binluh Ops Bina Waspada di Panti Asuhan Nur Ananda Putri

Babinsa Sertu Sarju Sosialisasi Dan Pendampingan Antisipasi PMK Bersama Tim URC di Kampung Tualang

Puncak HUT TNI, Kapolres Inhu Berikan Surprise Untuk Dandim 0302 Inhu

Safari Ramadhan Di Kampung Mandiangin, Wabup Siak Serahkan Sejumlah Bantuan

Kapolres Kampar Giatkan Cooling Systim Ajak Warga Tetap Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada Serentak Tahun 2024

Kapolda Riau Serahkan Santunan Dan Hadiri Doa Bersama PWNU Riau Bersama Kyai & 500 Anak Yatim

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polsek Kampar Kiri Hilir Ciduk Pengedar Sabu di Desa Utama Karya, Amankan 13 Paket Narkoba!

2

Pertemuan Antara IKBR dan IKMR Kecamatan Minas Hasilkan Kesepakatan Terkait Kasus Pengerusakan dan Pengeroyokan

3

Ada Dugaan Aktivitas Bongkar Muat Barang Ilegal di Pelabuhan Rakyat Buton Siak, JMSI Desak Pihak Berwenang Bertindak!

4

Penganiayaan di Minas, Kabupaten Siak: Ketua KNPI Riau Apresiasi Kapolres Siak dan Kasat Reskrim Polres Siak

5

Uban Panjaitan Akhirnya Ditetapkan Sebagai Tersangka Kasus Penganiayaan di Minas, Siak

6

Polsek Sabak Auh Cokok Tiga Tersangka Kasus Narkotika Jenis Shabu