MENU TUTUP

Melalui Komsos, Serka Risman Girsang Sampaikan Nilai-nilai Pancasila Kepada Warga Binaannya

Selasa, 23 Januari 2024 | 12:21:14 WIB Dibaca : 362 Kali
Melalui Komsos, Serka Risman Girsang Sampaikan Nilai-nilai Pancasila Kepada Warga Binaannya

Siak, Catatanriau.com | Personil Babinsa Koramil 03/Minas, Kodim 0322 /Siak, Serka Risman Girsang melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) serta mensosialisasikan tentang nilai-nilai Pancasila kepada warga Kampung Pancasila, di RT 08/RW 02 Kelurahan Minas Jaya, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Selasa (23/01/2024) sekira pukul 09.05 WIB.

"Kegiatan ini dilakukan untuk mensosialisasikan tentang Nilai nilai Pancasila, diantaranya tentang gotong-royong kemudian tentang pentingnya menjaga kerukunan antar Umat Agama," kata Serka Risman Girsang.

Selan itu lanjut dia, kegiatan ini juga bertujuan agar warga  dapat memahami tentang Nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila sehingga diharapkan warga dapat menginpelmentasikan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.

"Kegiatan selesai dalam keadaan aman dan lancar," pungkasnya.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Cooling System Ditlantas Polda Riau pada Pelayanan pengurusan BPKB ajak masyarakat wujudkan Pemilu Damai

Suritauladan Afrizal Sintong, Abdi Sang Bupati Rohil Terhadap Emaknya

Gelar Bimtek, Wabup Berharap Kades Terpilih Bisa Menjalankan Tugasnya Dengan Baik

Kasus Bupati Rohil Sebagai Terlapor Penipuan Milyaran Rupiah, Ketua KNPI Riau: Berdamailah Kawan!

H Alfedri Apresiasi Usaha Penghulu Rantau Bertuah Ajak Kelompok Tani Menanam Ubi

Penutupan Rapat Paripurna DPRD Kampar masa sidang I tahun 2019, Bupati Kampar Sampaikan LKPJ

Kasmarni Minta Kepada Relawan dan Tim Jangan Terprovokasi

Bupati Pelalawan H Zukri dan Kapolres Pimpin Sidang Pelanggar Prokes COVID-19

Berikan Rasa Aman Bagi Warga Yang Berburu Takjil, Polsek Minas Lakukan Pengamanan & Pengaturan Lalin di Pasar Ramadhan

2 Anggota DPRD Siak Ini Kunjungi SPBU 40 Minas, Tinjau Kesiapan Hadapi Pandemi Covid-19

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Aksi Brutal Remaja di Perawang Gegerkan Warga, Pelaku Penganiayaan Anak di Bawah Umur Dibekuk Polisi!

2

KPU Siak Tetapkan Daftar Pemilih di Tiga Tempat PSU Pilkada Siak Berjumlah 1.011 Pemilih

3

Harimau Sumatera Ditangkap Usai Terkam Pekerja di Pelalawan, BBKSDA Riau Tingkatkan Patroli

4

Mahasiswa Tolak Revisi UU TNI: Ancaman Bagi Demokrasi dan Supremasi Sipil

5

Penggerebekan Sabung Ayam di Way Kanan Berujung Tragis, Tiga Polisi Gugur Ditembak OTK

6

Puluhan Pemuda Geruduk PT SLS, Kantor Disegel Akibat Dugaan Ketidakpedulian Perusahaan