MENU TUTUP

Penguatan Binter SKK Migas, Pelda Zulkifli dan Sertu Joko Purnomo Patroli Hingga Lakukan Komsos di Are 2 PT PHR Minas

Selasa, 27 Februari 2024 | 12:27:24 WIB Dibaca : 376 Kali
Penguatan Binter SKK Migas, Pelda Zulkifli dan Sertu Joko Purnomo Patroli Hingga Lakukan Komsos di Are 2 PT PHR Minas

Siak, Catatanriau.com | Sebagai langkah dalam upaya menjaga Objek Vital Negara (OVN) penguatan binter SKK Migas di PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) Sektor Kodim 0322/Siak melalui Koramil 03/Minas, mereka melaksanakan patroli dan Komunikasi sosialisasi (Komsos), Selasa (27/02/2024) pagi.

Kegiatan ini dilaksanakan oleh 2 orang Babinsa Koramil 03/Minas, Pelda Zulkifli dan Sertu Joko Purnomo, mereka melakukan Patroli di wilayah Area 2 Minas Field PT PHR, RT 004 RW 001 dan RT 012 RW 011 Kelurahan Minas Jaya, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau.

Menurut Babinsa, kegiatan ini juga mereka lanjutkan dengan melaksanakan Komsos dengan sejumlah warga di wilayah RT 002 RW 002 Kelurahan Minas Jaya tersebut.

"Semua ini dilaksanakan dengan bertujuan untuk menjaga Objek Vital Negara (OVN) di wilayah Teritorial Kodim 0322/Siak," terang Pelda Zulkifli didampingi Sertu Joko Purnomo.

Dijelaskannya, kegiatan mengamankan OVN ini merupakan tugas dan tanggung jawab TNI. Dan merupakan salah satu wujud bakti TNI kepada bangsa dan negara.

Selain itu, pihaknya juga berharap, dengan adanya patroli yang dilakukan secara rutin oleh jajaran Koramil 03/Minas tersebut, OVN yang ada di Kecamatan Minas khususnya akan tetap terjaga.***

Laporan : Idris Harahap



Berita Terkait +

HUT Ke-5, PHR Ungkap Syukur dan Santuni 450 Anak Yatim di WK Rokan

Pertanyakan Pembangunan MCK Di Desa Batu Sasak, LSM AMTI Duga Tidak Sesuai Spek

Danramil 04/Perawang Hadiri Giat Penetapan Lokasi Pemasangan APK Dan Rapat Umum Peserta Pemilu 2024

Peringati Hari Kontrasepsi Sedunia, DPPKBP3A Kampar Gelar Baksos di Lima Kecamatan

Pemerintah Program Prioritas Infrastruktur Jalan Melalui Program KPBU - AP

Babinsa Koramil 04/Perawang Gencar Patroli Karhutla, Ajak Masyarakat Turut Serta Jaga Lingkungan Yang Rawan Kebakaran

Ronda Malam Kapolsek Kelayang Ajak Warga Jangan Golput

Buka Rakernis, Kapolda Riau Irjen Iqbal Ingatkan Anggota Sabhara & Obvit Agar Bersikap Humanis

Anton ST.MM Hadiri Upacara HUT RI ke-79 : Ajak Generasi Muda Tanamkan Wawasan Kebangsaan

Pengambilan Sumpah Ketua dan Wakil Ketua DPRD Kabupaten Kampar Masa Jabatan 2024-2029. Mari Bekerja Sama Wujudkan Kesejahteraan Masyarakat

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

2

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

3

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat

4

Ketua DPP Elang 3 Hambalang Riau Minta Segera Polda Riau Tangkap Ketua KUD Tigo Koto Diduga Telah Gelapkan Dana Koperasi Senilai 2,4 Miliar

5

Kandis Gempar! Remaja 19 Tahun Diciduk Polisi Usai Diduga Cabuli dan Bawa Kabur Anak di Bawah Umur

6

Warga Desa Naga Beralih Heboh! Temukan Mayat Bayi Dalam Kantong Plastik