MENU TUTUP

Danrem 031/WB Ikuti Acara Rakornis TMMD Reguler Ke 119 Secara Virtual

Rabu, 07 Februari 2024 | 14:31:55 WIB Dibaca : 415 Kali
Danrem 031/WB Ikuti Acara  Rakornis TMMD Reguler Ke 119 Secara Virtual

Pekanbaru, Catatanriau.com | Komandan Korem 031/WB Brigadir Jenderal TNI Dany Rakca Andalasawan, S.A.P., M.Han mengikuti acara Rakornis TMMD Reguler Ke 119 secara Virtual bertempat di Ruang Yudha Makorem 031/WB jln. Mayor Ali Rasyid No.1 Pekanbaru, Rabu (07/02/2024).

Turut Hadir dalam acara kegiatan Rakornis tersebut  Dandim 0322/Siak Letnan Kolonel Arhanud Riyanto Budi Nugroho, Para Kadisjan Korem 031/WB, Kasilog Kasrem 031/WB, Asisten I Kab.Siak, Dr fauzi Asni, M.si, Sekwan DRPD Kab.Siak. Hendro , Dansenkesyah, Pasiren Korem 031/WB, Ws. Pasibinwanwil Korem 031/WB, Pasiintel Korem 031/WB, Kabid perencana Bappeda Siak,  Kabid IDW Bappeda Siak, Dinas PUPR Kab.Siak, Kabid Bina Marga Kab.Siak, Kurem, Danden Rudal 004/WSBY, Wadanyon Arh 13/PBY, Denzibang 6/I Pekanbaru serta Denpom I/3 Pekanbaru.

Acara Rakornis dibuka langsung Aster Kasad Mayjen TNI Joko Hadi Susilo, S.I.P., dengan Tema " TMMD 119 Ta.2024 adalah Darma Bakti TMMD Mewujudkan Percepatan Pembangunan di Wilayah". Dalam amanatnya Aster menyampaikan bahwa Pada TA 2024 Program TMMD Resmi dilaks 4 kali dalam Setahun, Perubahan ini telah Mendapatkan Persetujuan dari Pimpinan TNI dan Kementerian Dalam Negeri RI. Dengan penambahan Kuantitas Pelaks TMMD menjadi 4 kali dalam setahun diharapkan dapat mempercepat pembangunan di wilayah sehingga peningkatan taraf kesejahteraan lebih cepat dirasakan oleh masyarakat.

“Untuk Menyamakan Presepsi Penyelenggaraan TMMD dan sarana Berkoordinasi secara Langsung dengan staf PJO  TMMD, Kementerian/LPNK serta Pemda dengan Harapan Pelaksanaan TMMD ke-119 TA 2024 bisa berjalan baik dan lancer,” ungkapnya.

Disamping itu Danrem disela kegiatan Rakornis mengatakan, pelaksanaan TMMD ke 119 wilayah Korem 031/WB akan dilaksanakan di Kodim 0322/Siak. Lebih lanjut orang nomor satu di Korem 031/Wira Bima itu  menyampaikan TMMD bukan hanya program TNI semata, melainkan progam bersama yakni seluruh komponen bangsa yang dilaksanakan secara gotong royong, Bahu membahu demi mensejahterakan masyarakat. “Mari terus bersinergi, kerja sama dan koordinasi yang baik antar sesama komponen bangsa lainnya untuk mensukseskan program TMMD ini, dengan pelaksanaan TMMD dapat menjadi solusi untuk membantu mengatasi kesulitan masyarakat di wilayah," ucap Danrem.(Rls/Red).



Berita Terkait +

Porprov Riau X Kuansing 2022,  Atlet Air Ski Pelalawan Ikuti 5 Nomor Pertandingan

Sambut HUT TNI Ke-78, Kodim 0322/Siak Taja Bhakti Sosial Kesehatan

Ratusan Pendukung, Soleh Lubis Daftar Cakades Bangun Purba Barat

Informasi Perkembangan Penanganan Covid-19 di Rokan Hulu

Masyarakat Koto Gasib Tolak PSU Siak, Gugatan Periodisasi Alfedri Kembali Picu Aksi

Sebanyak 16 Pelanggar Protokol Covid-19 di Minas Ditegur & Diberikan Sanksi Oleh Tim Pemburu Taking

Ram Suplier PT KAP, Bantah Lakukan Pungli kepada Petani Penjual TBS Kelapa Sawit

Jalin Sinergitas, Bhabinkamtibmas Minas Timur & Panitia Pilpung Amankan Alat Peraga Kampanye

Kapolsek Minas Hadir Rapat Persiapan HUT Kecamatan Minas Ke-28, Ini Rangkaian Kegiatan Lomba Yang Akan Digelar

Pengelola Parkir di Kandis Diduga Sarat Nepotisme dan Salah Gunakan Mandat

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

4

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

5

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

6

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba