MENU TUTUP

AIPDA Ardiansyah Tidak Kenal Lelah Untuk Memberikan Himbauan Cooling System

Selasa, 30 Januari 2024 | 12:17:09 WIB Dibaca : 451 Kali
AIPDA Ardiansyah Tidak Kenal Lelah Untuk Memberikan Himbauan Cooling System

Kampar, Catatanriau.com | Bhabinkamtibmas Desa Pantai Raja AIPDA Ardiansyah tidak kenal lelah untuk menyampaikan himbauan kepada masyarakat dalam Pemilu Damai 2024 ini.

Seperti hari ini Selasa (30/1/2023) semira pukul 10.30 WIb, ia terus melakukan himbauan untuk menyampaikan pesan-pesan menjelang Pemilu Damai.

"Harapan kami semoga masyarakat khususnya wilayah hukum Polsek Perhentian Raja untuk berpartisipasi dalam pesta Rakyat ini," ungkap Kapolres Kampar AKBP Ronald Sumaja melalui Kapolsek Perhentian Raja IPDA Riko Rizki Masri.

Setiap tempat, Ardiansyah terus mengajak masyarakat untuk datang ke TPS tanggal 14 mendatang.

"Jangan terpancing isu hoax yang belum tahu kebenarannya," ujarnya.

Untuk itu, khususnya Kecamatan Perhentian Raja dengan gencarnya kami melakukan himbauan dan pesan-pesan Cooling system, kami berharap masyarakat mau berpartisipasi untuk ikut pemilihan umum ini. (Irwan Ocu Bundo).



Berita Terkait +

Sertu Rudy.A.Panjaitan Ajak Warga Binaan di Kampung Rantau Panjang Lakukan Patroli, Guna Cegah Kebakaran Hutan Dan Lahan

Komisi II DPRD Rohul Laporkan PT. Hutahaean Menindak Lanjuti Laporan Dari Masyarakat

49 Kantong Darah Terkumpul dan Bansos Dalan Rangka Hut ke-72 Humas Polri

Dengan Tim Gabungan & Warga Binaan, Sertu Sarju dan Koptu Hari, Ajak Patroli Di Tualang Guna Antisipasi Karlahut

Bupati Rohil Serahkan Bantuan Sembako Kepada Korban Banjir di Ujung Tanjung

Terpilih Secara Aklamasi, Faizul Nakhodai Dema Stai Nurul Hidayah Periode 2023/2024

Sasar Masyarakat di Jalan Maharaja Indra, Polsek Pangkalan Kerinci Gelar Operasi Yustisi

Event RCR Secara Resmi Di Tutup Kapolres Rohul AKBP Budi Setiyono

GERLAMATA Akan Laporkan Sikap Pj Bupati Kampar dan Forkopinda ke Presiden

Ditaja LPPM Unri, 40 Dewan Siak Ikuti Bimtek Tentang Peningkatan Kapasitas Dewan

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

4

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

5

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

6

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat