MENU TUTUP

Polsek Bersama Bhayangkari Tambang Bantu Korban Banjir di Desa Kuapan

Jumat, 05 Januari 2024 | 18:07:50 WIB Dibaca : 581 Kali
Polsek Bersama Bhayangkari Tambang Bantu Korban Banjir di Desa Kuapan

Kampar, Catatanriau.com | Polsek Tambang bersama Ketua Bhayangkari ranting Tambang menyerahkan bantuan untuk korban banjir di Desa Kuapan, Kecamatan Tambang, Kabupaten Kampar, Jumat (5/1/2024) siang.

Bantuan sembako ini langsung diserahkan oleh Kapolsek Tambang AKP Marupa Sibarani dan Ketua Bhayangkari Ranting Tambang Nita Sibarani dan didampingi pengurus Bhayangkari ranting Tambang. Dan dihadiri juga oleh Kades Desa Kuapan Limasnur, Bhabinkamtibmas Desa Kuapan Aipda Fero Marantika, dan beberapa anggota Polsek Tambang.

"Adapun masyarakat Desa Kuapan yang menerima bantuan sembako sebanyak 10 KK," Ujar Kapolsek.

Bantuan yang kita berikan berupa beras sebanyak 10 karung, 5 kg dan mie instan sebanyak 10 dus, kegiatan Baksos ini di buat sebagai bentuk kepedulian Polri terhadap masyarakat terutama yang terkena dampak banjir.

"Polri bersama Bhayangkari hadir memberikan rasa peduli dan juga Polri dan Bhayangkari tersebut ada dan selalu hadir untuk masyarakat," ucap Kapolsek.

Semoga badai bencana banjir ini cepat berlalu dan aktifitas masyarakat kembali norman seperti biasanya.  "Dan apa yang kita berikan bermamfaat untuk kehidupannya sehari-sehari,"ucap Marupa. ( Irwan Ocu Bundo).



Berita Terkait +

Tangsi Sitorus! Kepala Desa Air Hitam, Apakah Benar Dalam Pusaran Kasus ini?!

Pastikan Situasi Aman & Kondusif Jelang Pilkada 2024, Wakapolres Lakukan Pengecekan Gudang KPU

Bersantai di Pondok, Polsek Rengat Barat Sampaikan Pesan Damai ke Para Tokoh

Wakil Ketua I DPRD Fairus S.Ag, Hadiri Pelantikan Pengurus & Rapat Kerja Daerah PDPM Siak

Jelang Pengawasan Kampanye Pemilu 2024, Bawaslu Rohul Gelar Konferensi Pers

Ops Supervisi, Personil Gabungan di Minas Senantiasa Sambangi Sejumlah Tempat Usaha

Sejumlah Personil Polsek Minas Kembali Lakukan Patroli C3 & Pantau Penerapan Prokes di Gereja Serta Tempat Umum 

Mobil Fuso Vs Truk Tangki Ringsek Parah Usai 'Adu Kambing' di Km.9 Jalan Perawang-Minas

Bupati Sukiman Pimpin Apel Gerakan Bhakti Sosial Serentak Covid-19 di Mako Polres Rohul

Personil Polsek Minas - Polres Siak Sambangi Sejumlah Warga di Pasar Tradisional & Masjid Nurul Huda Dalam Giat Jumat Berbagi

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

2

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

3

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

4

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

5

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat

6

Ketua DPP Elang 3 Hambalang Riau Minta Segera Polda Riau Tangkap Ketua KUD Tigo Koto Diduga Telah Gelapkan Dana Koperasi Senilai 2,4 Miliar