MENU TUTUP

Prosedur Beli Mobil Baru Secara Cash, Pemula Wajib Baca!

Ahad, 07 Mei 2023 | 12:17:21 WIB Dibaca : 5300 Kali
Prosedur Beli Mobil Baru Secara Cash, Pemula Wajib Baca! Sumber foto: Hyundai.com

CATATANRIAU.COM | Sebelum beli mobil baru secara cash, ada hal penting yang harus Anda perhatikan agar tidak melakukan kesalahan. Prosedur membeli mobil baru secara cash cukup membuat masyarakat kebingungan karena mayoritas membeli secara kredit.

Bagi sebagian masyarakat, membeli mobil secara cash bukanlah hal yang mudah untuk dilakukan. Belum lagi biaya perawatan yang masih dinilai oleh sebagian orang cukup mahal. Hal ini membuat pembelian mobil secara cash kurang diminati oleh masyarakat.

Cara Beli Mobil Baru Secara Cash

Membeli mobil secara cash ataupun kredit merupakan pilihan masing-masing. Tetapi banyak masyarakat yang memilih untuk membelinya secara kredit. Hal ini dikarenakan masyarakat yang tidak mengetahui pembelian secara cash.

Sebelum membeli mobil ada baiknya Anda memperhatikan dealer mobil, test drive, cara beli mobil baru agar tidak ada kesalahan saat membeli secara cash. Berikut cara membeli mobil baru secara cash dengan mudah:

1.      Survei Harga Mobil di Dealer

Hal pertama yang harus diperhatikan yaitu melakukan survei harga mobil di dealer. Selalu cari informasi mengenai harga mobil tipe terbaru maupun tipe mobil bekas untuk dijadikan perbandingan. Selain itu cari tahu kualitas, kelebihan, kekurangan, serta cara perawatan dari setiap jenis mobil yang ditawarkan.

2.      Lakukan Test Drive Sebelum Membeli Mobil Secara Cash

Sebelum menentukan mobil yang ingin dipilih, lakukanlah test drive agar mengetahui fitur-fitur yang disediakan. Namun tidak semua dealer menyediakan fasilitas mobil untuk melakukan test drive. Jika Anda ingin mencobanya, pihak dealer akan mengatur waktu khusus untuk melakukan test drive.

3.      Siapkan Dana untuk Booking atau DP

Ketika memutuskan untuk membeli mobil secara cash, jangan lupa untuk menyiapkan uang muka. Siapkan uang muka sesuai dengan harga mobil murah yang ada, sehingga dana yang keluar tidak terlalu banyak hanya untuk DP.

4.      Simpan Surat Pemesanan Kendaraan (SPK)

Ketika selesai melakukan pembayaran, pihak dealer akan membuatkan Surat Pemesanan Kendaraan (SPK). Ini menjadi salah satu dokumen setiap beli mobil baru di setiap dealer. Ada berbagai informasi yang tertera dalam surat yakni mengenai tipe, warna, dan harga mobil yang dipilih.

5.      Tunggu Pengiriman Unit ke Rumah

Setelah urusan SPK selesai, maka selanjutnya hanya tinggal menunggu mobil baru dikirim ke alamat. Jika tipe mobil yang dipilih ready stock, maka mobil akan langsung dikirimkan. Jika tidak, Anda akan menunggu biasanya sampai 7 hari lamanya.

Bila Anda tertarik untuk membeli mobil baru secara cash, jangan pernah lewatkan untuk memperhatikan dealer mobil, test drive, cara beli mobil baru. Selain itu, Anda juga bisa beli mobil baru online dengan mudah di salah satu aplikasi.

Anda bisa membeli mobil bekas melalui aplikasi belanja Blibli. Di aplikasi Blibli sendiri banyak jenis mobil yang bisa dipilih, salah satunya mobil Honda brio tipe Hyundai Creta. Cara pemesanan dan pembayarannya pun cukup mudah walaupun dilakukan secara online.

Blibli merupakan salah satu aplikasi belanja online yang banyak diminati oleh masyarakat Indonesia. Di sana semua kebutuhan dari yang terkecil hingga terbesar ditawarkan dengan harga terjangkau. Spesifikasi barang yang ada pun tidak diragukan lagi kualitasnya.

Memperhatikan dealer mobil, test drive, cara beli mobil baru cukup penting ketika Anda memutuskan untuk beli mobil baru, apalagi ketika membeli secara online dan cash. Hal ini bertujuan agar Anda tidak salah dan mengalami kerugian dalam memilih toko ataupun mobil yang ditawarkan.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Jajanan Murah Meriah Berupa Gorengan

Keluarga Besar Media Online CATATANRIAU.COM Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1441 H

Cuci Motor Dan Dilengkapi WiFi Hanya Di 227, Pemilik Doorsmer Juga Beri Tips Rawat Kendaraan

Fenomena tiktok di kalangan remaja

MAU DAPAT DISKON PASANG BARU INDIHOME WIFI UNLIMITED HUBUNGI NO DIBAWAH INI

Pimpinan Keluarga Besar DPP LPK RI BAI Mengucapkan Selamat Milad Kepada Pak Andrian

Pencabutan Undian Jamu Seduh "Raja Waras" Berlangsung Seru

Hendri Pangaribuan SH, Anggota DPRD Kabupaten Siak, Selamat Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober 2021

Anniversary 1th Ledimart Semoga Berjaya Selalu Semakin Maju

Kirim Uang ke Luar Negeri? Perhatikan Hal-Hal Ini Dulu

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

2

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

3

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat

4

Ketua DPP Elang 3 Hambalang Riau Minta Segera Polda Riau Tangkap Ketua KUD Tigo Koto Diduga Telah Gelapkan Dana Koperasi Senilai 2,4 Miliar

5

Kandis Gempar! Remaja 19 Tahun Diciduk Polisi Usai Diduga Cabuli dan Bawa Kabur Anak di Bawah Umur

6

Warga Desa Naga Beralih Heboh! Temukan Mayat Bayi Dalam Kantong Plastik