MENU TUTUP

Ribuan Masyarakat Padati Pembukaan Bagholek Godang Festival Kabupaten Kampar

Ahad, 07 Agustus 2022 | 11:45:59 WIB Dibaca : 515 Kali
Ribuan Masyarakat Padati Pembukaan Bagholek Godang Festival Kabupaten Kampar

KAMPAR, CATATANRIAU.com | Bagholek Godang yang di taja pemerintah Kabupaten Kampar mendapat perhatian khusus dari masyarakat Kabupaten Kampar khususnya Bangkinang Kota dan sekitarnya, ini terlihat dari antusias masyrakat dengan memadai arena Bagholek Godang. 

Dengan menampilkan kesenian budaya dari kabupaten kampar dan kesenian dari beberapa daerah diluar kabupaten kampar alhamdulillah kami sangat puas dengan animo masyarakat yang sangat luar biasa. 

Demikian di sampaikan Pj. Bupati Kampar Dr. H. Kamsol, MM di hadapan Ribuan masyarakat yang memadati pembukaan Bagholek Godang Festival Kabupaten Kampar tahun 2022 yang di laksanakan di Lapangan Merdeka Bangkinang, Sabtu Malam, 06/08/2022 

"Diharapkan dengan adanya festival bagholek godang di kabupaten kampar ini akan menjadi sebuah potensi besar dalam memajukan serta mengembangkan sektor kesenian dan pariwisata dan meningkatkan ekonomi masyarakat di Kabupaten kampar" Tambah Kamsol. 

Dan juga untuk seluruh masyarakat agar dapat menikmati bagholek godang festival ini yang alan berlansung untuk enam hari kedepan sampai hari jumat tanggal 12 agustus tahun 2022. "Tutup Kamsol. 

Hadir juga pada pembukaan Bagholek Godang Festival tahun 2022 Kepala Arsip Nasional RI Drs. Imam Gunarto, M.Hum, Dirjen Layanan Pemanfaatan Asrip Nasional Multisiswati, Forkopimda Kampar, Sekda Kampar Drs. Yusri, M.Si, Para Asisten, Staf Ahli, Para Kadis, Ketua TP-PKK Kampar Deswita, Para Pimpinan Universitas, BUMD dan Perbankan.(irwan Ocu Bundo)


 



Berita Terkait +

Cegah Aksi Kriminalitas di Wilkumnya, Polsek Langgam Kembali Patroli Cegah Aksi C3 dan Imbau Prokes

Malam Tadi Personil Polsek Minas Giat AKB Sambangi SPBU KM 40 Minas Barat

Cari Benang Merah Pemkab Siak & LAMR Kabupaten Siak Bertemu

Antisipasi C3, Personil Polsek Minas Giat Patroli R2 Kesejumlah Tempat Umum

Program Coolling System Polres Rohul Ciptakan Kondusifitas Jelang Pemilu 2024

Bupati Siak Alfedri Serahkan Sertifikat TORA Kepada 219 Warga di Kampung Mandiangin Minas

Polsek Kelayang Juber Rumdah Di Mesjid Babussalam Desa Sungai Golang

Minimalisir Penyebaran COVID-19, Kapolres Indra Wijatmiko Tinjau Penyekatan

Pelda Zulkifli Bersama Tim Serta Warga Giat Penanggulangan Karhutla Dan Berpatroli di Minas Timur

Prajurit dan PNS Jajaran korem 031/WB Ikuti Bimtek Tata Cara Pelaporan SPT Tahunan Pajak

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Tersangka Dugaan Korupsi Pengelolaan Keuangan Desa Ditangkap di Jawa Barat dan Dibawa ke Polres Kuansing

2

Guru SD Ditemukan Membusuk, Korban Meninggal Diduga Sakit

3

Polsek Tambang Bersama Bhayangkari Berbagi Takjil Kepada Para Tahanan

4

Polsek Tambang Bersama Bhayangkari Berbagi Takjil Gratis

5

Safari Ramadhan di Desa BPTJ, Wabup Rohul Komitmen Pembangunan Masjid

6

Diduga Pungli! Besok Disdikbud Siak Akan Lakukan Pemanggilan Terhadap Kepsek Dan Oknum Guru di SDN 008 Sam-sam