MENU TUTUP

4 Orang Berhasil Dimasukkan Kerja, Meskipun Ketua KNPI Riau Sidang Hari ini

Selasa, 05 Juli 2022 | 16:00:34 WIB Dibaca : 809 Kali
4 Orang Berhasil Dimasukkan Kerja, Meskipun Ketua KNPI Riau Sidang Hari ini

PEKANBARU, CATATANRIAU.com | Meskipun hari ini, Selasa (5/7/2022) Ketua Dewan Pengurus Daerah (DPD) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Provinsi Riau beserta Sekretarisnya mengikuti Sidang Perdana terhadap kasus yang diduga kuat 100% Spekulasi dari pihak Pimpinan DPRD Provinsi Riau, ternyata tidak menyurutkan semangatnya dalam mengabdi terhadap negeri.

Hal itu diketahui, setelah Ketua DPD KNPI Provinsi Riau Larshen Yunus, melalui Wakil Ketua bidang Ketenagakerjaan Yusra Koto, yang justru hari ini berhasil membantu Memasukkan 4 (empat) orang Mahasiswa/i Jurusan Kriminologi Universitas Islam Riau (UIR) Magang di Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Riau, yakni di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas IIA Pekanbaru.

Keberpihakan terhadap rakyat selalu dipertontonkan oleh Ketua KNPI Riau. Melalui Wakil Ketua Yusra Koto, Keempat Mahasiswa/i itu hari ini dipastikan resmi masuk guna mengikuti Praktek Magang di Lapas Klas IIA Pekanbaru.

"Alhamdulillah!!! walaupun Ketua Larshen Yunus dan Sekretaris Rudiyanto hari ini menjalani Sidang Perdana, kami tetap komit, bahwa kepentingan rakyat lebih utama daripada kepentingan diri kami sendiri. Keempat Mahasiswa/i itu resmi diterima Kakanda Jahari Sitepu hari ini. Alhamdulillah!" ungkap Yusra Koto.

Adapun Nama-Nama Mahasiswa/i yang berhasil dibantu untuk Magang di Lapas, yakni: Dhea Maharani, Annisa Rahma, Afifah Adila Salsabila dan Faruqul Kamil.

Hingga berita ini dimuat, Wakil Ketua KNPI Riau Yusra Koto tetap komit dalam menjalankan tugasnya, yakni membantu menghadirkan keadilan, khususnya dalam aspek Ketenagakerjaan.

"Terimakasih buat Senior Kami, Kakanda Jahari Sitepu, Kakanwil Kemenkumham Riau. Selaku Mantan Ketua KNPI Kota Medan, Kanda Jahari Sitepu benar-benar terbukti nyata dalam mendukung kerja-kerja KNPI di Riau ini. Alhamdulillah, bersyukur kepada Allah. Sekali lagi Makasih ya Kanda Jahari, Bujur!!! pungkas Yusra Koto, menutup pernyataan persnya. (*)


Laporan : Idris Harahap



Berita Terkait +

Bangkitkan Fungsi Pelra DPD Resmi Dibentuk

Camat Minas Sambut & Arak Kedatangan Angga, Peraih Medali Emas PON XX Papua Cabor Anggar

Satlantas Polres Rohul Rutin Melaksanakan Giat Penerangan Keliling

Babinsa Koramil 04/Perawang Tingkatkan Patroli Karhutla, Ajak Masyarakat Aktif Berperan Serta

Kampanyekan Makan Ikan, Forikan Siak Gandeng DKP Riau.

Respon Putusan MK dan Revisi UU Pilkada 2024, Ratusan Mahasiswa Meranti Akan Turun ke Jalan

Kapolda Serahkan Secara Simbolis Hewan Kurban Polda Riau & Jajaran Sejumlah 249 Ekor

Jaga Keamanan OVN di PHR, Serma M Nasir & Sertu Ardhi Syam Continue Lakukan Patroli di 4 Lokasi Drilling 

AMPUN RIAU Aksi Demonstrasi di Kajati Tuntut Jefri Noer dan Eva Yuliana Ditetapkan Sebagai Tersangka

Tokoh Masyarakat Riau Apresiasi Ketegasan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Tangani Kasus Duren Tiga

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

4

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

5

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

6

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat