MENU TUTUP

Bulan Ramadhan 1443 H, Polsek Bunut Gelar Aksi Sosial Bagi-bagi Takjil Gratis

Selasa, 26 April 2022 | 10:59:55 WIB Dibaca : 841 Kali
Bulan Ramadhan 1443 H, Polsek Bunut Gelar Aksi Sosial Bagi-bagi Takjil Gratis

PELALAWAN, CATATANRIAU.com | Kapolsek Bunut AKP Daniel Selamat Nainggolan, S.I.P bersama Camat Bunut Eri, S.Ag, melakukan kegiatan sosial di Bulan suci Ramadhan 1443 H/2022 M.

Aksi sosial tersebut, bagi-bagi takjil kepada masyarakat pengguna jalan yang melintas di Jalan Lintas Bono Kelurahan Pangkalan Bunut Kabupaten Pelalawan, Senin (25/4/2022) Sore.

Giat yang dilakukan sebelum waktu berbuka tersebut, juga diikuti oleh Personil Polsek Bunut Jajaran Polres Pelalawan.

AKP Daniel Selamat Nainggolan S.I.P mengatakan, aksi bagi takjil ini dalam rangka Operasi Tertib Ramadhan Lancang Kuning Tahun 2022 Polres Pelalawan.

Selain bagi-bagi Takjil, Kapolsek mengaku  pihaknya juga melakukan himbauan kepada masyarakat pengguna jalan untuk tetap menerapkan protokol kesehatan (Prokes).

Selanjutnya, mengajak masyarakat yang belum vaksin, agar segera mengunjungi Puskesmas untuk dilakukan penyuntikan.

"Karena dengan Vaksinasi, imun tubuh menjadi kuat. Sehingga terbebas dari penularan virus Covid-19," tandasnya.( irwan)


 



Berita Terkait +

Vaksinasi Covid-19, NU Inhil Siap Dukung Program Pemerintah Pusat

Cegah Terjadinya Karhutla di Kampung Tualang, Babinsa Koramil 04/Perwang Rutin Ajak Masyarakat Giat Penanggulangan Dengan Cara Berpatroli 

Ucapkan Selamat HUT Bhayangkara Ke-77, Batalyon Arhanud 13/PBY Bawa Nasi Tumpeng ke Mapolsek Siak Hulu

Tekan Penularan Virus Corona, Jajaran Polsek Minas Bagikan Sejumlah Masker di Pasar Tradisional

Bupati Pelalawan H Zukri dan Kapolres Pimpin Sidang Pelanggar Prokes COVID-19

Polres Kampar Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1445 H

Bersama Warga Binaan Sertu Sarju Patroli Gabungan Antisipasi Karhutla Secara Rutin di Wilayah Kampung Pinang Sebatang Barat

Rapat Paripurna DPRD, Sekda Rohul Sampaikan Pertanggungjawaban APBD TA. 2021

Pemcam Pulau Merbau Lakukan Pendataan Calon Penerima Kartu Prakerja

Tingkatkan Kepercayaan Masyarakat Untuk Pemilu Damai, Polsek Tapung Hilir Sasar Warga Kota Bangun

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

2

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

3

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

4

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif

5

Junjung Tinggi Kebebasan Berpendapat, PHR: Pekerja Simbol Ketahanan Energi

6

Aksi Unjuk Rasa di PT. PHR Minas Berakhir Damai, Dandim Siak Sampaikan Pesan Persatuan dan Kesejahteraan