MENU TUTUP

Polres Kampar Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1445 H

Selasa, 03 Oktober 2023 | 19:08:26 WIB Dibaca : 492 Kali
Polres Kampar Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1445 H

Kampar, Catatanriau.com | Polres Kampar menggelar peringatan hari lahirnya Nabi Besar Muhammad SAW 1445 H/ 2023 M di Mesjid Al Iklas Kecamatan Bangkinang Selasa (3/10/2023) pagi.

Acara ini di hadiri Kapolres Kampar AKBP Ronald Sumaja SIK, di damping Wakapolres Kampar Kompol Andi Cakra Putra SIK MH serta PJU Polres Kampar dan personil Polres Kampar


Peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW tahun 1445 H/2023 M kali ini bertemakan "Dengan meneladani akhlak Rasulullah Saw,Kita tingkatkan kinerja dengan ikhlas dan cerdas guna mewujudkan Polri yang Presisi Indonesia Maju" serta acara ini di isi dengan pembacaan Ayat Suci Al Quran oleh Bripda Risky Rivaldi serta di lanjutkan dengan Tausyah oleh ustad Asril S.Ag.

Pada kesempatan ini Kapolres Kampar AKBP Ronald Sumaja menyampaika apresiasi serta mengucapkan terima kasih kepada seluruh jajaran atas terselenggaranya peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW tahun 1445 H/2023 M

‘’Peringatan Maulid Nabi SAW  sangat penting sekali untuk meningkatkan keimanan dan sekaligus mengenang lahirnya Rasullallah dan  tema hari ini agar di aplikasikan betul pada kehidupan sehari-hari khususnya anggota polri." Ujar Kapolres Kampar

Diakhir acara kapolres menambahkan marilah untuk tidak henti-hentinya berbuat baik kepada sesama dan sebagai umat Rasullah melaksanakan  apa yang menjadi perintahnya dan meninggalkan apa yang dilarangnya.

‘’saya sangat berterimakasih atas terselenggaranya acara Mulid Nabi tahun ini semoga kita semua bertemu lagi di Maulid Nabi yang akan datang". ( Irwan Ocu Bundo)



Berita Terkait +

Danrem 031 Wirabima Panen Jagung Bersama DPP SantanNU

Panwaslu Minas Gelar Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang, Pemungutan Dan Penghitungan Suara Pemilu 2024

Vaksinasi di Desa Balam Merah, Kapolsek Bunut Turun Lakukan Pengamanan

Demi Keamanan Masyarakat Umum, Polsek Minas Giat Patroli Tuk Antisipasi Tindakan Kejahatan

Polsek Kuala Kampar  Pelayanan Kamtibmas  di Pelabuhan Penumpang.

Koptu Roni Panjaitan, Lakukan Pengecekan Warga Karantina Mandiri Covid-19

Giat Sosialisasi Antisipasi PMK, Babinsa Koramil 03/Minas Sambangi Peternak Sapi di Minas Timur 

Asisten Admintrasi Umum Lantik 43 Pejabat Fungsional Tertentu di lingkungan Pemkab Siak

Gebyar Ramadhan, Polsek Minas Rutin Membagikan 200 Paket Takjil Kepada Masyarakat

Babinsa Koramil 04/Perawang Rutin Ajak Warga Binaan Giat Penanggulangan Karhutla & Berpatroli di Kampung Pinang Sebatang

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kadisdik Riau Jadi Tersangka Lalu Ditahan Jaksa, Ketua KNPI Riau: Tengku Fauzan Tambusai Tidak Sendirian

2

PT RPI Disinyalir Ingkar Janji Untuk Tidak Mengeksekusi Lahan Konsesi Yang Sudah Terlanjur Ditanami Masyarakat

3

HUT Ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana Tahun 2024 , Begini Pesan Pembina Persit KCK Koorcab Rem 031

4

Kejutan Bersedia Mundur DPR - RI Terpilih, Syamsuar : Insya Allah Saya Maju Calon Gubernur

5

Polsek Seberida Ringkus Pasutri Pengedar Narkoba, 10 Gram Sabu Diamankan

6

Terdampak Banjir, Pj Sekda Kampar Salurkan Bantuan Sembako Dan Beras Di Desa Sendayan