MENU TUTUP

Polsek Pangkalan Kerinci Terus Lakukan Pangamanan Pelaksanaan Sholat Tarawih

Sabtu, 16 April 2022 | 13:33:31 WIB Dibaca : 1315 Kali
Polsek Pangkalan Kerinci Terus Lakukan Pangamanan Pelaksanaan Sholat Tarawih

PELALAWAN, CATATANRIAU.com | Petugas kepolisian Polsek Pangkalan Kerinci, terus melakukan patroli pada pelaksanaan Sholat Tarawih Ramadhan 1443 H, di Masjid Kecamatan Pangkalan Kerinci, Sabtu (16/4/2022) malam.

Kegiatan dalam rangka Operasi Tertib Ramadhan 2022 di wilayah hukum Polsek Pangkalan Kerinci Polres Pelalawan.

Adapun masjid yang dilakukan pengamanan yakni Mesjid Nurul Hijrah Jalan Pepaya, Mesjid Baiturrahman Jalan Melur, Mesjid Al Muttaqin Jalan Lintas Timur dan Masjid Nurul Yaqin Jalan Pemda.

Kapolsek Pangkalan Kerinci, Kompol Mahendra Yudhi Lubis, mengatakan patroli pada pelaksanaan Sholat Tarawih Ramadhan 1443 adalah dalam rangka Operasi Tertib Ramadhan 2022.

"Selama giat berlangsung berjalan dgn aman dan kondusif," tutup Kapolsek.( irwan)


 



Berita Terkait +

Jajaran Polsek Minas Secara Rutin Giat Pengawasan Prokes & Bagikan Sejumlah Masker

Penguatan Binter SKK Migas, Serka Gopardin & Serda Heppy Lakukan Patroli di Area 5 PT PHR

Potensi Desa Ikut Terangkat, KNPI Riau Harap Dr H Kamsol MM Kembali Pimpin Kabupaten Kampar

AMSAK Akan Gelar Aksi & Laporkan Pihak Kontraktor Serta Dinkes Kampar Ke Kejati Riau

Terkait Ditetapkan Porkot Sebagai Pengelola Lahan Kopertim, Anggota Kopertim Angkat Bicara

Kopda L Sigalingging Bersama Warga Binaan Di Perawang Patroli Antisipasi Kebakaran Hutan Dan Lahan

Polsek Pasir Penyu Aktif Ceramah Ramadhan di Sejumlah Masjid

Tiga Orang Anggota Koramil 03/Minas Selalu Rutin Ikuti Pelaksanaan Apel Pengecekan Pos Pengamanan Nataru di Simpang Exit Tol Minas

Pastikan Aman dan Lancar, Kapolsek Kuala Kampar Kawal Giat Vaksinasi Covid-19

Kemenag Rohul Peringati Maulid Nabi Sekaligus Syukuran Pelantikan Kakan Menag Yang Baru

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polsek Peranap Bekuk Pelaku Curanmor, Ini Kronologisnya

2

Penyerahan Tersangka & Barang Bukti Tipikor Di Kantor Kejari Pasir Pengaraian

3

Kasus Hilangnya Tugu PON, Ketua KNPI Riau Janjikan Rp.100 Juta Bagi Penemu Pelaku yang Merusak

4

Proyek Reboisasi Ratusan Milyar di Kuansing, Larshen Yunus: Segera Panggil Menteri Terkait!

5

Buka Turnamen HPRS Cup VI: Wabup Rohul: Membangun Semangat Sepak Bola

6

Baru Dibangun! Gedung Rumah Sakit Bhayangkara Polda Riau Dirobohkan, Ketua KNPI: Ada Apa ini?