MENU TUTUP

Panit Lantas Polsek Pangkalan Kuras Ipda Benhar Pimpin Patroli KRYD di Kelurahan Sorek Satu

Kamis, 31 Maret 2022 | 11:32:44 WIB Dibaca : 869 Kali
Panit Lantas Polsek Pangkalan Kuras Ipda Benhar Pimpin Patroli KRYD di Kelurahan Sorek Satu

PELALAWAN, CATATANRIAU.com | Kepolisian Sektor (Polsek) Pangkalan Kuras, jajaran Polres Pelalawan, rutin melaksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD), Rabu (30/3/2022). 

Patroli bertujuan mengantisipasi dan mencegah terjadinya aksi kriminal ini, dipimpin Panit Lantas Ipda Benhar.

Kegiatan patroli melibatkan sebanyak 5 personil. Sasaran KRYD dilakukan antara lain, seperti swalayan, tempat perbelanjaan, ATM, dan tempat-tempat yang dianggap rawan.

Kapolsek Pangkalan Kuras Kompol A. Chandra Pietama menjelaskan, patroli ini dilakukan agar masyarakat merasa nyaman saat berada di luar rumah atau di tempat perbelanjaan dan tempat lainnya.

Patroli KRYD dilakukan juga bertujuan agar pelaku kejahatan mengurungkan niatnya untuk melakukan tindak pidana. Dengan patroli KRYD, kami ingin menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat,” harapnya.( irwan).


 



Berita Terkait +

H 4 Idul Fitri, Anggota Babinsa Koramil 03/Minas Rutin Ikut Lakukan Pengamanan Arus Mudik Lebaran di Pos Terpadu Lebaran 2023

Aspidmil Kejati Riau Kunker Ke Kejari Inhu, Polres Inhu dan Kodim 0302 Inhu Koordinasi Penanganan Perkara yang Berpotensi Koneksitas

Berhasil Ungkap Sejumlah Kasus Pencurian di PT PHR, Kapolsek Minas Terima Penghargaan

Tidak Pernah Bosan Jajaran Polsek Perhentian Raja Menghimbau Cooling Syatem Dan Pemilu Damai Tahun 2024

Kontingen Kecamatan Minas Optimis Boyong Prestasi Pada Gelaran POPDA Se-Kabupaten Siak Tahun 2024

Kapolsek Koto Gasib Apresiasi Personel Dengan Beri Penghargaan Setiap Pekan

Irjen Iqbal dan Penyidik Polda Riau dalam Sorotan! Pasca Info Kaburnya Pelaku Penganiayaan Sekretaris KNPI

Pemkab Siak Komit Dukung Peningkatan Indeks Nasional Electronic Government.

Penguatan Binter SKK Migas, Pelda Zulkifli dan Sertu Joko Purnomo Patroli Hingga Lakukan Komsos di Are 2 PT PHR Minas

Babinsa Koramil 04/Perawang dan Tim URC Lakukan Surveilans PMK di Tualang, Hasilnya Negatif

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

2

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

3

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

4

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

5

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

6

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan