MENU TUTUP

Personil Polsek Tambusai Utara Amankan Tersangka Pelaku PKDRT

Jumat, 25 Februari 2022 | 08:49:05 WIB Dibaca : 2191 Kali
Personil Polsek Tambusai Utara Amankan Tersangka Pelaku PKDRT

ROHUL, CATATANRIAU.com | Personil Polsek Tambusai Utara, Polres Rokan Hulu (Rohul) mengamankan Tersangka  Tindak Pidana (TP)  Penghapusan Kekerasan Dalam Rumah Rumah Tangga (PKDRT), Kamis (24/2/2022) sekira pukul 15.00 Wib.

 

Pengamanan Tersangka inisial SM dibenarkan Kapolres Rohul AKBP Eko Wimpiyanto Hardjito SIK melalui Paur Humas AIPDA Mardiono P SH, Jumat (25/2/2022).

 

Lanjut AIPDA Mardiono P SH,  Tempat Kejadian Perkara  (TKP) di dalam Rumah NH, Warga DK V RK III RT 003 RW 002 Desa Suka Damai Kecamatan Tambusai Utara, Kabupaten Rohul.

 

Peristiwa ini berawal, pada  Sabtu  (19/02/2022) sekitar pukul 15.30 Wib, Pelapor dan anaknya dipukul  Suaminya di dalam rumah sendiri.

 

Ketika itu, Suami Pelapor marah kepada anaknya yang bernama Akira yang berusia 10 tahun, karena tidak menjaga adeknya Sabil yang berusia 1 tahun 3 bulan.

 

Suami Pelapor langsung memukul anaknya Akira  di Bagian Kepala Belakang dan menendang di bagian Punggung belakang.

 

Kemudian Pelapor juga dipukuli Suami Pelapor, karena membela anaknya, seketika itu juga Suaminya langsung memukul kepala bagian belakang pelapor melemparkan tas sandang coklat kekepala Pelapor.

 

Tidak itu saja, bukan  Suaminya menampar pipi Pelapor serta menginjak dengan kaki bagian leher Pelapor.

 

Atas tindakan pemukulan atau KDRT tersebut Pelapor merasakan sakit atas tindakan tersebut dan anaknya yang bernama Akira  merasa trauma atas pukulan  Suami Pelapor. 

 

Atas kejadian tersebut Pelapor merasa tidak senang dan tidak terima atas tindakan tersebut dan melaporkan kejadian tersebut ke Polsek Tambusai Utara.

 

Mendapat laporan tersebut, Kamis (24/2/2022) sekitar pukul 15.00 Wib Kanit Reskrim Polsek Tambusai Utara mendapat Informasi bahwa Pelaku  berada di rumah kediamannya di Suka Damai RT 002 RW 003 Desa Suka Dama, kemudian melaporkan kepada Kapolsek Tambusai Utara  IPTU Fauza Hanes Tiara STK SIK.

 

Kemudian Kapolsek Tambusai Utara memerintahkan Kanit Reskrim beserta Anggota untuk melakukan penangkapan terhadap Pelaku KDRT tersebut.

 

Selanjutnya, Kanit Reskrim Beserta Anggota langsung menuju kerumah kediaman Pelaku SM.

 

Setibanya, Kanit Reskrim beserta Anggota ke rumah kediaman SM, saat itu sedang mengecat rumah kediamannya dan langsung diamankan.

 

Kemudian Kanit Reskrim memanggil RT setempat untuk menjadi saksi dalam mengamankan SM.

 

Setalah berhasil mengamankan pelaku kemudian pelaku di bawa Ke Polsek Tambusai Utara untuk dilakukan Pemeriksaan.

 

Paur Humas merincikan, adapun Barang Bukti (BB)  berupa Satu  Tas Sandang, Dua Helai Pakaian dan Visum  ET Repertum.

 

"Kepada Pelaku kita jerat dengan Pasal 44 ayat (1) UU Nomor 23 Tahun 2004 tentang PKDRT," pungkas AIPDA Mardiono P SH mengakahiri.***


E.S Nst



Berita Terkait +

Oknum ASN BPKAD Rohul Gondol Uang Rp 1,4 M Dengan Iming-Iming Melaksanakan Proyek Pemkab & Desa

DH Dituding Terlibat Bisnis Narkoba, KNPI Riau: Tidak Benar itu! Beliau The Goodfather

Kepala Desa di Inhil ini Ketahuan Ngisap Narkoba, Ketua KNPI Riau: Infonya Sekretaris PMD Bustamin Jadi Bekingnya

Bekuk Residivis, Tim Ditresnarkoba Amankan 200 Butir Ekstasi Siap Edar

Unit Reskrim Polsek Tapung Hulu Tangkap 3 Pelaku Narkoba Di Desa Talang Danto

Satu Unit Honda Beat Raib Dibawa Kabur Saat Terparkir Didepan Rumah

Tim Sus Narkoba Polres Bengkalis, Amankan Wanita Muda Diduga Kurir Narkoba

4 Orang Ini Digelandang Kejati Riau Kerutan Sialang Bungkuk, Kasus Dugaan Korupsi Pembangunan Masjid Raya Pekanbaru TA 2021

Dua Operator Alat Berat Prapidkan Polres Pelalawan

Polda Riau Menangkan Praperadilan, Hakim Nyatakan Tolak Keseluruhan Gugatan Penggugat

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Abu Kasim Gugat PT SLS Serobot 90 Hektar Lahan Masyarakat Adat

2

Satu Perwira Polres Inhu Naik Pangkat Pengabdian, Dua Bintara Dipecat

3

Pastikan Peringatan May Day Aman, Kapolres Pelalawan Hibur Para Buruh

4

Satres Narkoba Polres Inhu Ringkus Pengedar 4,46 gram Sabu di Kecamatan Lirik

5

Serah Terima Konstruksi Tepat Waktu, PT Adhi Jalintim Riau Resmi Memulai Masa Layanan

6

Daftar Pertama, Dr.Afni: Saya Kader Nasdem