MENU TUTUP

ADAKAN VAKSINASI MASSAL SETIAP HARI POLSEK MINAS BERSINERGI DENGAN STAKE HOLDER TERKAIT

Jumat, 24 Desember 2021 | 10:44:00 WIB Dibaca : 793 Kali
ADAKAN VAKSINASI MASSAL SETIAP HARI POLSEK MINAS BERSINERGI DENGAN STAKE HOLDER TERKAIT

SIAK, CATATANRIAU.com | Untuk mengejar target Vaksinasi hingga akhir tahun 2021 ini, personel Polsek Minas bergabung bersama Koramil Minas dan Satpol PP Minas, RSUD Tipe D Minas ikut serta mengajak masyarakat dengan cara langsung turun  kejalan Lintas didepan Pos PPKM Covid-19 Pasar Minas Jl. Yos Sudarso Km. 30 Minas,  Kabupaten Siak, Jumat (24/12/2021) Pagi.

Kegiatan ini Polsek Minas melaksanakan monitoring dan pengamanan, selain itu juga dilakukan dalam rangka mencegah timbulnya gangguan kamtibmas, sehingga dapat memberikan kenyamanan terhadap para tenaga medis maupun para peserta suntik vaksin Covid-19.

 

Dalam kegiatan pengamanan dan monitoring, Kapolsek Minas Kompol Sawaluddin Pane, SH dan anggota Polsek Minas juga melaksanakan upaya pencegahan Covid-19, seperti memberikan himbauan terkait selalu menggunakan masker, menjaga jarak, tidak berkerumun dan mencuci tangan sebelum melaksanakan Vaksinasi Covid-19.

 

Kapolsek Minas Kompol Sawaluddin Pane, SH menuturkan bahwa pengamanan dan monitoring yang dilaksanakan merupakan tugas wajib Polri dalam rangka mengawal dan mensukseskan program Pemerintah terkait vaksinasi covid-19.

 

"Ayo semua warga ikut vaksin, demi kesehatan kita bersama. Semoga dengan adanya vaksinasi ini bisa segera terwujud Herd Immunity diwilayah Kecamatan Minas", ujarnya.***


Sumber : Humas Polsek Minas

 

 



Berita Terkait +

Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejagung RI Terima Kunjungan Mahasiswa President University Dalam Rangka Law School Visit

Babinsa Koramil 04/Perawang Gencarkan Patroli Guna Cegah Karhutla

Pastikan Situasi Kamtibmas Aman Pada Perayaan Natal dan Pergantian Malam Tahun Baru 2023, Polsek Koto Gasib Lakukan Patroli Tiga Pilar

Kapolda Riau & Sulses Raih Penghargaan Oleh Komnas Perlindungan Anak dan Polisi Selebriti

Kepala Bappeda Rohul Secara Resmi Buka Brainwash PP No 38 Tahun 2017

Panglima Besar LMR Ismail Amir.SH, Hadiri Acara Nuzulul Qur'an Musholla Al-Ikhlas Di Kec.Minas

Binda Riau Program Vaksinasi COVID-19 Untuk 58.122 Masyarakat Di Provinsi Riau

Peduli Warga, Kapolres Bengkalis Bantu Penderita Penyakit Kanker Kulit Berobat ke Rumah Sakit

Polres Pelalawan Pastikan Ibadah Imlek 2576 Berjalan Aman dan Khidmat

Didampingi Panit 1 IK, Kapolsek Minas AKP S Pane Silaturahmi Sambangi Tokoh Masyarakat

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

2

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

3

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif

4

Junjung Tinggi Kebebasan Berpendapat, PHR: Pekerja Simbol Ketahanan Energi

5

Aksi Unjuk Rasa di PT. PHR Minas Berakhir Damai, Dandim Siak Sampaikan Pesan Persatuan dan Kesejahteraan

6

Ratusan Massa Geruduk Gerbang Pertamina Hulu Rokan Minas, Tuntut Kesejahteraan dan Kesinambungan Kerja