MENU TUTUP

Mentri LHK Lakukan Kunjungan Kerja Ke Desa Kemang Di Kabupaten Pelalawan

Jumat, 24 Desember 2021 | 01:07:00 WIB Dibaca : 1633 Kali
Mentri LHK Lakukan Kunjungan Kerja Ke Desa Kemang Di Kabupaten Pelalawan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya Bakar lakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Pelalawan tepatnya di Desa Kemang, Kecamatan Pangkalan Kuras pada Rabu (22/12/2021).

PELALAWAN, CATATANRIAU.com | Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya Bakar lakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Pelalawan tepatnya di Desa Kemang, Kecamatan Pangkalan Kuras pada Rabu (22/12/2021). Adapun agenda Menteri Siti Nurbaya Bakar di Desa Kemang adalah mengunjungi UPSA (Usaha Pelestarian Sumber Daya Alam) serta berdialog bersama Kelompok Wanita Tani Srikandi yang merupakan penggiat Usaha Pelestarian Sumber Daya Alam (UPSA) di Desa Kemang.

 

Dalam dialog bersama tersebut, Mentri Siti Nurbaya mengapresiasi inisiasi yang dilakukan wanita-wanita tangguh Desa Kemang dalam upaya pelestarian sumber daya alam. 

 

Mentri Siti Nurbaya juga memberikan apresiasi kepada Bupati Pelalawan H. Zukri yang memberikan support terhadap Kelompok Wanita Tani Srikandi Desa Kemang yang mana ini adalah Kelompok Tani ke dua di Provinsi Riau. 

 

Adapun jenis tanaman yang ditanam di areal UPSA Desa Kemang oleh kelompok tani wanita Srikandi seperti tanaman kayu (ketapang, kencana dan gaharu), tanaman MPTS (jengkol, petai, jambu kristal, jeruk lemon, nangkadak dan pinang batara), serta aneka jenis sayuran. Aneka tanaman tersebut nantinya diharapkan dapat mengupgrade kesejahteraan perekonomian anggota Kelompok Wanita Tani Srikandi.

 

Kemudian Menteri Siti Nurbaya Bakar melakukan penanaman pohon jeruk lemon yang diikuti oleh Wakil Gubernur Riau Edi Natar Nasution dan Bupati Pelalawan H Zukri. ***


 



Berita Terkait +

Tinjau Gedung Vaksin Center Bhayangkara, Irjen Agung : Insya Allah Pekan Depan Siap Digunakan

38 Kepala Keluarga Desa Bukit Lembah Subur Terima BLT Dana Desa

Ikhtiar PHR Dukung Aksi Selamatkan Bumi

Rumah Dinas Bakti Praja Tidak Ditempati Pejabatnya, Baharuddin SH : Inspektorat Awasi Kerugian

Babinsa Serda Deddy H Lakukan Pengecekan Anak Stunting Di Wilayah Kampung Keranji Guguh

Kopda Salomo S Babinsa Kormail 03/Minas Bersama Masyarakat di Minas Timur Patroli Karhutla & Lakukan Peninjauan Kanal

Tak Terima Dikritik, Lurah Kerinci Timur Akan Bawa ke Jalur Hukum, Ini Kata Ketua PWMOI Pelalawan

Dengan Warga Binaan di Pinang Sebatang, Serda Deddy.H dan Kopda L.Sigalingging Rutin Ajak Patroli Guna Antisipasi Karlahut

Kasi Trantib Tualang Sebut Sudah Surati Dinas Soal Demo Jembatan, Camat: Cuma Lisan

Kali Ini Giliran Sertu Sarju & Koptu Togi S Ajak Warga Giat Penanggulangan Karhutla Dengan Berpatroli di Wilayah Kampung Tualang

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Aksi Brutal Remaja di Perawang Gegerkan Warga, Pelaku Penganiayaan Anak di Bawah Umur Dibekuk Polisi!

2

KPU Siak Tetapkan Daftar Pemilih di Tiga Tempat PSU Pilkada Siak Berjumlah 1.011 Pemilih

3

Harimau Sumatera Ditangkap Usai Terkam Pekerja di Pelalawan, BBKSDA Riau Tingkatkan Patroli

4

Mahasiswa Tolak Revisi UU TNI: Ancaman Bagi Demokrasi dan Supremasi Sipil

5

Penggerebekan Sabung Ayam di Way Kanan Berujung Tragis, Tiga Polisi Gugur Ditembak OTK

6

Puluhan Pemuda Geruduk PT SLS, Kantor Disegel Akibat Dugaan Ketidakpedulian Perusahaan