MENU TUTUP

VAKSINASI MASSAL SETIAP HARI POLSEK MINAS BERSINERGI DENGAN STAKEHOLDER TERKAIT

Selasa, 14 Desember 2021 | 13:13:52 WIB Dibaca : 693 Kali
VAKSINASI MASSAL SETIAP HARI POLSEK MINAS BERSINERGI DENGAN STAKEHOLDER TERKAIT

SIAK, CATATANRIAU.com •  Untuk mengejar target Vaksinasi hingga akhir tahun 2021 ini, personel Polsek Minas setiap haru bergabung bersama Koramil Minas dan Satpol PP Minas, Puskesmas Minas ikut serta mengajak masyarakat dengan cara langsung turun kejalan Lintas didepan Pos Lantas Simpang Minas-Perawang Jl. Yos Sudarso Km. 28 Minas,  Kabupaten Siak, Selasa (14/12/2021) Pagi.


Kegiatan ini sekaligus monitoring dan  pengamanan, selain itu juga dilakukan dalam rangka mencegah timbulnya gangguan kamtibmas, sehingga dapat memberikan kenyamanan terhadap para tenaga medis maupun para peserta suntik vaksin Covid-19.

 

Dalam kegiatan pengamanan dan monitoring, Kapolsek Minas Kompol Sawaluddin Pane, SH dan anggota Polsek Minas juga melaksanakan upaya pencegahan Covid-19, seperti memberikan himbauan terkait selalu menggunakan masker, menjaga jarak, tidak berkerumun dan mencuci tangan sebelum melaksanakan Vaksinasi Covid-19.

 

Kapolsek Minas Kompol Sawaluddin Pane, SH menuturkan bahwa pengamanan dan monitoring yang dilaksanakan merupakan tugas wajib Polri dalam rangka mengawal dan mensukseskan program Pemerintah terkait vaksinasi covid-19.

 

"Ayo semua warga ikut vaksin, demi kesehatan kita bersama dan jangan lupa ambil Kupon Undiannya, karena setelah divaksin akan ada undian berhadiah sepeda motor dari Bupati Siak, untuk warga yang beruntung yang ikut vaksin bulan Desember tahun ini, Semoga dengan adanya vaksinasi ini bisa segera terwujud Herd Immunity diwilayah Kecamatan Minas", ujarnya.***


 



Berita Terkait +

Benny Windu Hutabarat Mengklarifikasi Tentang Stetmennya di Media

Kapolsek Minas Hadiri Rapat Pertemuan Upika & Para Kepala Sekolah Untuk Kesiapan Sekolah Offline

Sambangi Bawaslu PC IMM Rohil Dorong Pengusutan Pelanggaran Netralitas ASN/Perangkat Desa

Serda Parjuni Lakukan Giat Penanggulangan Karhutla & Lakukan Patroli di Kampung Muara Bungkal 

Tingginya Curah Hujan, Polres Kampar Ingatkan Masyarakat Tingkatkan Kewaspadaan

Disiplin Protokol Kesehatan Covid-19 di Era AKB, Kali Ini Polsek Minas Sambangi RM Ampera Uni

Polsek Lirik Taja Lomba Mewarnai Tingkat TK dan Penghijauan serta Kenalkan Pojok Baca

Pemkab Rohul Kembali Terima Penghargaan  Sebagai Daerah Terbaik Pengelolaan Dana Alokasi

Kanit Reskrim Polsek Minas Pimpin Personil Polsek Giat Percepatan Vaksinasi

Safari Ramadhan Di Kampung Mandiangin, Wabup Siak Serahkan Sejumlah Bantuan

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kadisdik Riau Jadi Tersangka Lalu Ditahan Jaksa, Ketua KNPI Riau: Tengku Fauzan Tambusai Tidak Sendirian

2

PT RPI Disinyalir Ingkar Janji Untuk Tidak Mengeksekusi Lahan Konsesi Yang Sudah Terlanjur Ditanami Masyarakat

3

HUT Ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana Tahun 2024 , Begini Pesan Pembina Persit KCK Koorcab Rem 031

4

Kejutan Bersedia Mundur DPR - RI Terpilih, Syamsuar : Insya Allah Saya Maju Calon Gubernur

5

Polsek Seberida Ringkus Pasutri Pengedar Narkoba, 10 Gram Sabu Diamankan

6

Terdampak Banjir, Pj Sekda Kampar Salurkan Bantuan Sembako Dan Beras Di Desa Sendayan