MENU TUTUP

Polsek Kunto Darussalam Mengamankan Pelaku Tindak Pidana Perjudian

Jumat, 15 Januari 2021 | 22:14:15 WIB Dibaca : 4365 Kali
Polsek Kunto Darussalam Mengamankan Pelaku Tindak Pidana Perjudian Sejumlah pelaku tindak pidana perjudian yang berhasil di amankan Polisi


ROHUL, CATATANRIAU.COM | Polres Rokan Hulu melalui Polsek Kunto Darussalam telah mengamankan lima orang tindak pelaku pidana perjudian (Judi QQ), pelaku yang berinisial RS (45),R Als UJ (42),
AYB, (26) dan AN (27) serta HA (32) para pelaku di tangkap saat bermain judi QQ di sebuah warung di Perumahan Devisi IV PT SJI Kel Kota Lama Kecamatan Kunto Darussalam Kabupaten Rokan Hulu Provinsi Riau, Jum,at (15/01/2021).

 

Dari info Rilis Humas Polres Rohul IPDA Refly Setiawan Harahap SH, penangakapan ini berawal dari adanya laporan dari salah satu warga masyarakat yang berinisial KN (35) bahwa disalah satu warung yang ada di Perumahan Devisi IV PT SJI Kelurahan Kota Lama sering dijadikan tempat bermain judi jenis QQ.

 

Mendapat laporan dari masyarakat Kapolsek Kunto Darussalam AKP Sihol Sitinjak SH memerintahkan anggotanya untuk melakukan penangkapan, saat dilakukan penangkapan para pelaku sedang bermain judi QQ para pelaku ditangkap oleh anggota Polsek Kunto Darussalam yang disaksikan oleh warga masyarakat  Fahmi dan Arta.

 

Kapolres Rokan  Hulu AKBP Taufik Lukman Nurhidayat SIK MH melalui Kapolsek Kunto Darussalam AKP Sihol Sitinjak SH membenarkan adanya penangkapan terhadap pelaku tindak pidana perjudian.

 

"Benar kita telah melakukan penangkapan terhadap para pelaku tindak pidana perjudian jenis QQ untuk sementara para pelaku sudah kita amankan bersama barang bukti 4 (empat) kotak kartu Kabuki Domino, 1 (satu) set kartu Kabuki yang digunakan untuk berjudi, Uang  taruhan Rp 190.000 (seratus sembilan puluh ribu) untuk diproses lebih lanjut." Katanya.(*)




Berita Terkait +

Serka Alexander. S dan Koptu Togi. S Sosialisasikan Nilai-nilai Pancasila Bagi Warga Binaan

Hari Ini Tim Gabungan Pemburu Taking Kembali Dapati 9 Warga Minas Tak Pakai Masker

Peltu S Siambaton dan Serma Zulkifli  Patroli Penguatan Binter SKK Migas di Area 2 PT PHR Minas

Lagi! 11 Orang di Minas Masih Didapati Abai Protokol Covid-19, Mereka Ditegur Serta Disanksi Sosial

Vaksinasi Kalangan Pelajar Digelar di SMPN 3 Minas, Edi : Antusias Siswa Cukup Tinggi

Iptu Endah Sopandi Pimpin Personil Polsek Minas Giat Percepatan Vaksinasi Covid-19

KPU Kepulauan Meranti Luncurkan Maskot dan Jingle Pilkada 2024. Ketua KPU Meranti Harap Antusias dan Partisipasi Pemilih dalam Pilkada 2024 Meningkat

SETIAP HARI POLSEK MINAS BERSINERGI DENGAN LINTAS SEKTORAL KECAMATAN MINAS ADAKAN VAKSINASI MASSAL

Satu Pasien Positif Covid-19 di Rokan Hulu Masih Dalam Perawatan

Hari Ini Personel POLSEK MINAS Lakukan Pengamanan Pelaksanaan Vaksinasi Massal di Puskesmas

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Palu MK Mengetuk: Gugatan PSU Pilkada Siak Ditolak, Afni-Syamsurizal Segera Dilantik

2

Korban Pengeroyokan Diduga Oleh Oknum Security PT. TPP Datangi Polres Inhu Untuk Cari Keadilan

3

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

4

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

5

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

6

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif