MENU TUTUP

Rekapitulasi DPT Pilkada Pelalawan 219.203 Jumlah Pemilih 850 TPS

Jumat, 16 Oktober 2020 | 11:33:53 WIB Dibaca : 3805 Kali
Rekapitulasi DPT Pilkada Pelalawan 219.203 Jumlah Pemilih  850 TPS DPT Pilkada Pelalawan 09 Desember 2020 diplenokan Kamis 15 Oktober 2020


PELALAWAN, CATATANRIAU.COM | Rapat pleno Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pelalawan, Kamis 15 Oktober 2020 menetapkan rekapitulasi daftar pemilih tetap (DPT) kabupaten Pelalawan pemilihan bupati dan wakil bupati kabupaten pelalawan sebanyak 219.203 pemilih. terdiri dari 12 kecamatan , 118 desa dan kelurahan, 850 TPS. Jumlah pemilih tetap terdiri 111.803 pemilih laki laki dan 107.400 pemilih perempuan. Hal ini disampaikan Wan Kardiwandi ketua KPU Kabupaten Pelalawan dalam keterangannya Kamis (15/10/2020).
 "Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pelalawan telah melakukan Rapat Pleno penetapan Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Pelalawan tahun 2020. Daftar pemilih tetap (DPT) kabupaten Pelalawan pemilihan bupati dan wakil bupati kabupatwn pelalawan tànggal 09 Desember 2020 sebanyak 219.203 pemilih. terdiri dari 12 kecamatan , 118 desa dan kelurahan, 850 TPS. Jumlah pemilih tetap terdiri 111.803 pemilih laki laki dan 107.400 pemilih perempuan," disampaikan Wan Kardiwandi .


Menurutnya, rapat pleno DPT  digelar di gedung daerah Datuk Laksamana Mangku Diraja Pangkalan Kerinci  dimulai pukul 09.00 wib.


" Adapun yang diundang seluruh PPK 12 Kecamatan, Bawaslu dan LO dari 4 pasangan calon dengan tetap mengikuti protokol kesehatan covid - 19," paparnya. 
Daftar Pemilih Tetap (DPT) merupakan hasil perbaikan daftar pemilih tingkat kecamatan yang sudah diplenokan.  Wan Kardiwandi menyebutkan  hasil laporan dari PPK yang telah diplenokan menjadi DPT. EP




Berita Terkait +

Gerindra Resmi Dukung Pasangan Nasarudin-Abu Bakar di Pilkada Pelalawan

Persiapan Pemilu 2024, Demokrat Inhu Hadiri Rakor KPU Terkait Rancangan Dapil & Alokasi Kursi 

Masyarakat Solok Sumbar di Tualang Ikrar Dukung & Siap Menangkan Petahana SAH Nomor 2 Alfedri-Husni

DPC PBB Rohul Akan Rekrut Sejumlah Tokoh Untuk Dijadikan Kader

IKPS Dumai Siap Dukung Paslon Walikota & Wakil Walikota Dumai Paisal-Amris (PAS) No Urut 03

Anton & Syafaruddin Poti Masuk Hitungan Dukungan PDI Perjuangan Di Pilkada Rohul

Berpeluang Jadi Pimpinan DPRD Riau, Budiman Nyatakan Tak Ikut Pilkada Rohul

Edukasi Pemilih, Kawan KBS Sebarkan Bahan Kampanye di Titik Keramaian

IPW sebut penunjukan Badrodin bisa redakan konflik di tubuh Polri

Perbaiki Jalan Akses Warga, Rezita Mendapat Pelukan dan Ciuman Hangat Seorang Ibu

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Dugaan Pelecehan di SMA Negeri 02 Tebing Tinggi Timur: Oknum Kades dan Guru Disorot, Polisi Diminta Bertindak

2

Kapolres Pelalawan Himbau Pemudik Prioritaskan Mudik Aman Keluarga Nyaman dan Hotline 110

3

Dewan Ridho Rizki dan PAC PP Minas Gelar Aksi Berbagi Takjil, Jalin Silaturahmi dan Ajak Masyarakat Jaga Kondusifitas

4

Kandis Darurat Persetubuhan Anak di Bawah Umur, Ayah Tiri Rudapaksa Anaknya Yang Masih Usia 7 Tahun!

5

Buka Puasa Bersama IKLA Kabupaten Siak Tahun 2025: Mempererat Silaturahmi di Bulan Ramadan

6

Putri Siak Raih Medali Emas pada Asia World Muslim Summit 2025 di Malaysia