MENU TUTUP

Kapolres Rokan Hulu Pimpin Kesiapan Apel Personil Polres Rohul Tangani Karhalut

Senin, 03 Agustus 2020 | 15:16:12 WIB Dibaca : 2268 Kali
Kapolres Rokan Hulu Pimpin Kesiapan Apel Personil Polres Rohul Tangani Karhalut


ROKANHULU, CATATANRIAU.COM | AKBP Dasmin Ginting, SIK langsung memimpin apel kesiapsiagaan Kebakaran Hutan Dan Lahan (Karhutla),di lapangan Apel Polres Rokan Hulu (Rohul) Desa Suka Maju,Kecamatan Rambah,Kabupaten Rokan Hulu. Senin 03/08/2020 Pukul 08.00.Wib.

 

Tampak hadir dalam acara Apel tersebut, Wakapolres Rohul Kompol Willy Kartamanah AKS S IP M Si, para Kabag, Kasat, Kapolsek Jajaran, Pama, Personil Polres Rohul dan jajarannya.

 

Dari pantauan, Apel tersebut di awali dengan kegiatan apel jam pimpinan, yang dipimpin langsung oleh Kapolres Rohul, sekaligus memberikan penjelasan kesiapsiagaan Karhutla Personil Polres Rohul dan Jajarannya, ini semua dilakukan untuk mengetahui kesiapan awal khususnya Kesiapan Pribadi Personil Polri.

 

Dalam hal menghadapi Karlahut di wilayah hukum Polres Rohul dan jajarannya, sehingga apabila terjadi kebakaran hutan dan lahan di wilayah Rohul ini khususnya, kita semua personil sudah siap secara personil maupun peralatan yang digunakan,” kata Kapolres.

 

AKBP Dasmin Ginting, SIK menerangkan tugas ini tidak dapat dilaksanakan sendiri, masyarakat telah berkomitmen saatnya dikonkretkan bersama pemerintah daerah dan stakeholder holder lainnya, dalam hal mencegah dan menanggulangi karhutla ini secara bersama sama termasuk pelaksanaan pelaporan Karhutla di Dashboard Lancang Kuning."Terangnya.

 

Tampak, setelah pelaksanaan apel pagi jam pimpinan Kapolres Rohul di dampingi PJU Polres melakukan pengecekan kelengkapan diri personil Polres Rohul dalam menghadapi karhalut adapun kelengkapan diri berupa, Topi Rimba, Masker Asap, Peples (Tempat air) dan Sepatu Boot.

 

Kegiatan berjalan dengan baik dan lancar, berakhir sekitar Pukul 09.30 Wib, selama giat berlangsung situasi terdapat dalam keadaan aman dan kondusif.(*)




Berita Terkait +

Serma Benriyadi Lakukan Giat Patroli Karhutla Dengan Warga Di Kampung Lubuk Umbut

Pelatakan Batu Pertama Pendirian Ponpes Dar el Rasyid di Kasang Limau Sundai, Akan Jadi Icon Kec.KHS

Polsek Kerumutan Himbau dan Edukasi Warga Tetap Patuhi Prokes

Bakti Sosial Polsek Tempuling, Bagikan Sejumlah Paket Sembako Kepada Warga Kurang Mampu

PUPR Rohul Kebut Perbaikan Jalinkar Demi Kenyamanan Bagi Masyarakat Sa'at Lebaran Nanti

Pupuk Kebersamaan Sekaligus Ajang Silaturrahmi, PWMOI Riau & Kota Pekanbaru Gelar Buka Bersama

Tingkatkan Kualitas Hidup Masyarakat, Tim TMMD 119 Kodim 0322/Siak Lakukan Berbagai Macam Penyuluhan Melalui Kegiatan Non Fisik, Berikut Capaiannya 

Didampingi Panit 1 IK, Kapolsek Minas AKP S Pane Silaturahmi Sambangi Tokoh Masyarakat

Pembicara Diskusi Forum LKTL di Jakarta, Bupati Alfedri Dedahkan Strategi dan Kebijakan Siak Hijau

Warga Minas Jaya Ini Mengaku Tak Dapat Bansos Covid-19, Ternyata Terdaftar Sebagai Penerima BPNT

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Mahasiswa Tolak Revisi UU TNI: Ancaman Bagi Demokrasi dan Supremasi Sipil

2

Dugaan Pelecehan di SMA Negeri 02 Tebing Tinggi Timur: Oknum Kades dan Guru Disorot, Polisi Diminta Bertindak

3

Kapolres Pelalawan Himbau Pemudik Prioritaskan Mudik Aman Keluarga Nyaman dan Hotline 110

4

Dewan Ridho Rizki dan PAC PP Minas Gelar Aksi Berbagi Takjil, Jalin Silaturahmi dan Ajak Masyarakat Jaga Kondusifitas

5

Kandis Darurat Persetubuhan Anak di Bawah Umur, Ayah Tiri Rudapaksa Anaknya Yang Masih Usia 7 Tahun!

6

Buka Puasa Bersama IKLA Kabupaten Siak Tahun 2025: Mempererat Silaturahmi di Bulan Ramadan