MENU TUTUP

Pasangan Adi Sukemi - M Rais terima SK Golkar Kader Golkar Wajib Jalankan Keputusan Partai

Kamis, 16 Juli 2020 | 14:01:48 WIB Dibaca : 2638 Kali
Pasangan Adi Sukemi - M Rais terima SK Golkar Kader Golkar Wajib Jalankan Keputusan Partai


PELALAWAN, CATATANRIAU.COM |Pasca telah diterima Surat Keputusan (SK) DPP Golkar terkait rekomendasi pasangan Adi Sukemi, ST MM (AS) yang merupakan Ketua DPD II Golkar Pelalawan yang kini juga menjabat Ketua DPRD Pelalawan berpasangan dengan H M Rais. MPdI (MR) yang menjabat Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Pelalawan yang diusung maju di Pilkada Pelalawan pada 9 desember 2020 mendatang, seluruh kader dan pengurus diminta untuk ta'at dan patuh dengan keputusan partai dan siap memenangkan pasangan AS - MR. 
" SK sudah Kita terima, Kita jemput langsung di Jakarta. Ada 4 Kabupaten/Kota yang menerima SK maju di Pilkada yakni Pelalawan, Kuansing, Inhu dan Siak yang diserahkan langsung oleh Ketum Bapak Airlangga Hartarto. Saya bersama bapak H. M. Rais siap memenangkan Pilkada Pelalawan, " ujar Adi Sukemi kepada wartawan, Kamis (16/07/2020)
Adi Sukemi mengingatkan kepada seluruh kader dan pengurus partai agar dapat patuh dan ta'at atas keputusan DPP Golkar terkait SK yang mengusung AS - MR maju di Pilkada Pelalawan. 


" Bagi yang tidak patuh dan taat tentu ada sanksi sesuai mekanisme yang berlaku. Keputusan partai harus dijalankan oleh seluruh kader dan pengurus tanpa pengecualian," bebernya.    


Dikatakan Adi Sukemi,untuk lebih mempertegas berjalannya keputusan DPP Golkar, maka  digelar rapat pengurus dihadiri oleh perwakilan pengurus DPD I Golkar Riau hari ini .
" Kita akan lakukan rapat pengurus menegaskan kembali SK DPP Golkar agar tetap satu barisan memenangkan pasangan Adi Sukem - H. M. Rais di Pilkada Pelalawan," ucapnya.  
Disinggung soal koalisi, Adi Sukemi menyebutkan Golkar Pelalawan sudah menjalin komunikasi dengan sejumlah partai untuk Pilkada. 


" Kita sudah komunikasi. Peluang berkoalisi dengan partai lain masih terbuka lebar. Terlebih selarang SK sudah ditangan tentu sudah sangat jelas. Memang Golkar sudah dapat berlayar dengan 9 kursi namun peluang berkoalisi masah sangat terbuka lebar, " tegasnya. EP




Berita Terkait +

Delvi Suseno: Kami Kader Gerindra Siap Memenangkan Prabowo Subianto  Untuk Memimpin Bangsa 2024 Mendatang

Tim Koalisi Pemenangan Ridi-Habibi Dikukuhkan Wajah Baru Harapan Baru Pelalawan Berkemajuan

Dari Riau, Relawan SIAP Dukung Andika Perkasa Cawapres Ganjar Pranowo

Syafriyanto Alias Anto Khalifah: "Wujudkan Rohul Mandiri Bermarwah

Dihadiri Ratusan Pendukung Dan Simpatisan Saat Kampanye, Azman Syahri S.Hut, Optimis Raih Kursi DPRD Kuansing di Pemilu 2024

Daftar Kekayaan Para Calon Bupati Siak, Harta Irving Salip Mantan Bosnya Alfedri, Harta Afni Paling Sedikit

Ketua Demokrat Inhu Adila Ansori Dukung Pelaksanaan Lomba Baca Surah Al-Fatihah, Sempena Maulid Nabi Muhammad SAW

Pengamat: Tindakan Subsidi Harga Pupuk Tim Paslon No 2 Abi-Herman Teridentifikasi Money Politics

IKPS Dumai Siap Dukung Paslon Walikota & Wakil Walikota Dumai Paisal-Amris (PAS) No Urut 03

KOPDAR Garda muda Ganjar pranowo Kabupaten Rokan Hilir

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

4

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

5

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

6

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat