MENU TUTUP

Babinsa Koramil 04/Perawang Cek Langsung Anak Stunting di Kampung Keranji Guguh, Koto Gasib

Senin, 18 November 2024 | 12:00:00 WIB Dibaca : 220 Kali
Babinsa Koramil 04/Perawang Cek Langsung Anak Stunting di Kampung Keranji Guguh, Koto Gasib

Siak, Catatanriau.com | Serda Deddy.H, Babinsa Koramil 04/Perawang, secara langsung melakukan pengecekan dan pendataan anak-anak yang mengalami stunting di Kampung Kranji Guguh, Kecamatan Koto Gasib, Kabupaten Siak, Senin (18/11).

Kegiatan ini bertujuan untuk mendapatkan data akurat terkait kasus stunting di wilayah tersebut dan mencari solusi untuk mengatasi masalah gizi buruk pada anak.

"Penting bagi kita untuk mengetahui secara pasti jumlah dan kondisi anak stunting di wilayah binaan. Dengan data yang akurat, kita bisa memberikan penanganan yang tepat," ujar Serda Deddy.H. 

Ia juga menghimbau kepada para orang tua untuk memperhatikan asupan gizi anak-anak mereka dan menjaga kebersihan lingkungan.***

Laporan : Idris Harahap



Berita Terkait +

Kapolda Riau Tinjau Vaksinasi Massal Lansia dan Anak Anak di Bengkalis

Kapolda Riau Bersama Danrem Serta Danlanud ikuti Rapim TNI/Polri Tahun 2021 Secara Virtual

Lentum lentam bunyi meriam di tengah malam, bertanda Festival Meriam Buluh II Kab Siak di mulai

Cegah Penularan COVID-19, Sertu Joko Purnomo Gakplin di Pasar Minas

Kapolsek Siak Hulu Silaturahmi dengan Pemerintah Desa Baru, Tokoh Agama dan Tokoh Masyarakat

Cooling System Pilkada Serentak, Kapolsek Minas Sambangi Imam Masjid Rahmat di Minas Jaya

Simulasi Karlahut, Bupati H Zukri Yakin Menggunakan Sumur Akhlag

Kapolres Berikan Parcel Lebaran Pada Anak Kos, Ini Respon SEMMI Inhu

Dokter Muda Come Fk Unri Lakukan Pemeriksaan Mata Dan Skrining Katarak Geratis Di Puskesmas Minas

Bupati Rohul Hadiri Rakornas 2024 Di Sentul International Convention Center Bogor

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

4

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

5

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

6

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat