MENU TUTUP

Serka Afrisal Imbau Warga Di Kelurahan Perawang Agar Peduli Kebersihan Lingkungan & Kesehatan

Sabtu, 13 Juli 2024 | 10:46:35 WIB Dibaca : 227 Kali
Serka Afrisal Imbau Warga Di Kelurahan Perawang Agar Peduli Kebersihan Lingkungan & Kesehatan

Siak, Catatanriau.com | Babinsa Koramil 04/Perawang Kodim 0322/Siak Serka Afrisal secara kontinyu melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) tentang kepedulian terhadap kebersihan lingkungan dan kesehatan kepada warga masyarakat di daerah Kelurahan Perawang, Kecamtan Tualang, Kabupaten Siak, Riau, Sabtu (13/07/2024) pagi.

"Dalam hal ini kita mensosialisasikan kepada masyarakat agar selalu peduli terhadap kesehatan, dan kita juga mengajak masyarakat untuk peduli terhadap kebersihan lingkungan," ungkap Serka Afrisal.

Menurutnya, lingkungan yang tidak bersih atau kumuh dapat menyebabkan banyaknya sarang penyakit bagi warga, untuk itu, ia pun menghimbau agar mari bersama-sama menjaga kebersihan lingkungan dengan cara tidak membuang sampah disembarang tempat.

"Dengan tidak membuang sampah disembarang tempat sehingga tercipta kawasan yang sehat bagi masyarakat sekitar," imbuhnya.

Diakhir dijelaskan Babinsa, disamping untuk memantau kondisi dan situasi wilayah binaan, kegiatan ini juga bertujuan untuk mempererat hubungan yang baik antara Babinsa dengan masyarakat binaan. Sebab menurutnya, sebagai Babinsa harus selalu berada ditengah-tengah masyarakat binaannya.

"Kegiatan Komsos ini sangat direspon positif oleh masyarakat. Kegiatan Komsos selesai dalam keadaan aman dan tertib," tukasnya.***

Laporan : Idris Harahap



Berita Terkait +

Tekan Penyebaran Covid-19, KNPI Kerumutan & Ketua Komisi I DPRD Pelalawan Berbagi Alat Prokes

Kopda AKP Hutagalung Ajak Pedagang & Pengunjung Pasar Minas Taati Prokes Covid-19

Antisipasi Banjir Musim Hujan Tiba, DLH Rohil Normalisasi Sungai dan Parit

Cegah Penularan Covid-19, Babinsa Koramil 03/Minas Rutin Sosialisasikan Prokes di Pasar Tradisional

Kapolsek Kampar Kiri Laksanakan Giat Cooling System Dengan Interaksi Langsung

PHR Kurangi Emisi Karbon Setara Emisi 845 Mobil Melalui Konservasi Mangrove di Bandar Bakau

Lantik Bapekam ini Pesan Sekda Siak, Bekerja Tanpa Pamrih Untuk Mencapai Kemajuan Kampung

Sertu Sahidin Bentu Warga Kurang Mampu Dengan Masuk Dapur di Jalan Harapan 4 Koto Gasib

Jelang Mundur Karena Maju Pilkada Kamenag Pelalawan HM Rais Lantik Pejabat

Satlantas Polres Kampar Sosialisasikan Pilkada Damai dan Keselamatan Berlalu Lintas di MAN 2 Kampar

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

4

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

5

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

6

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat