MENU TUTUP

Serma Muhajir Babinsa Koramil Minas Komsos Nilai-nilai Pancasila Bagi Warga Binaannya

Senin, 10 Juni 2024 | 11:34:27 WIB Dibaca : 261 Kali
Serma Muhajir Babinsa Koramil Minas Komsos Nilai-nilai Pancasila Bagi Warga Binaannya

Siak, Catatanriau.com | Personil Babinsa Koramil 03/Minas, Kodim 0322 /Siak, Serma Muhajir melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) serta mensosialisasikan tentang nilai-nilai Pancasila kepada warga Kampung Pancasila, di RT 04/RW 02 Kelurahan Minas Jaya, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Senin (10/06/2024) sekira pukul 09.25 WIB.

"Kegiatan ini dilakukan untuk mensosialisasikan tentang Nilai nilai Pancasila, diantaranya tentang gotong-royong kemudian tentang pentingnya menjaga kerukunan antar Umat Agama," kata Serma Muhajir.

Selan itu lanjut dia, kegiatan ini juga bertujuan agar warga  dapat memahami tentang Nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila sehingga diharapkan warga dapat menginpelmentasikan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.

"Kegiatan selesai dalam keadaan aman dan lancar," pungkasnya.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

HUT Satpam ke 41, Kapolres Kuansing beri Penghargaan Kepada Satpam Perusahaan berprestasi

Untuk Menekan Penyebaran Covid-19, Polres Rohul Gelar Razia Yustisi

Antisipasi Karhutla Sejak Dini, Sertu Susiawan Berpatroli & Sosialisasi di Kampung Muara Kelantan

Peringatan HUT Bhayangkara ke-75, Bupati Rohul Berikan Apresiasi Kepada Polres Rohul

Jumat Curhat Polsek Kuala Kampar, Dialog Siskamtibmas Diruang Tunggu Pelabuhan

Perlu Perhatian Serius Realisasi APBD Pelalawan 2020 Masih Minim

Idulfitri Kedua, Kasat Lantas Cek Pengamanan Pos dan Titik Keramaian di Kabupaten Inhu

Polres Pelalawan Sukseskan Program Makan Bergizi Gratis, Bagikan 900 Kotak Nasi di SD Negeri 009 Kuala Terusan

PHR Salurkan Sembako Murah, Hadirkan Senyuman di Setiap Rumah

Dinas PUPR Rohul Menggandeng Perusahaan Untuk Menunjang Pembangunan

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

2

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

3

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

4

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

5

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat

6

Ketua DPP Elang 3 Hambalang Riau Minta Segera Polda Riau Tangkap Ketua KUD Tigo Koto Diduga Telah Gelapkan Dana Koperasi Senilai 2,4 Miliar