MENU TUTUP

Pastikan Tahapan Pemilu 2024 Berjalan Aman, Babinsa Koramil 04/Perawang Lakukan Monitoring di Kantor PPK

Kamis, 01 Februari 2024 | 12:06:17 WIB Dibaca : 369 Kali
Pastikan Tahapan Pemilu 2024 Berjalan Aman, Babinsa Koramil 04/Perawang Lakukan Monitoring di Kantor PPK

Siak, Catatanriau.com | Babinsa Koramil 04/Perawang Sertu Venus Luberto melaksanakan Monitoring tahapan pelaksanaan Pemilu 2024 di Kantor PPK (Panitia Pemilihan Kecamatan) di Kp Perawang Barat,  Kecamatan Tualang, Kabupaten Siak, Riau, Kamis (01/02/2024) sekira pukul 10.40 WIB.

"Adapun kegiatan ini dilakukan untuk memonitoring tahapan pemilu 2024 di kantor PPK Kecamatan Tualang," kata Sertu Venus Luberto.

Selain itu lanjut dia, Babinsa juga ingin memastikan Kantor PPK Kecamatan Tualang dalam keadaan aman dari gangguan, ancaman dan hambatan demi kelancaran Tahapan Pemilu 2024.
 

"Kegiatan Monitoring selesai pukul 11.35 WIB dalam keadaan aman," tutupnya.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Irjen Agung : Posko PPKM Wujud Negara Hadir di Masyarakat, Ujung Tombak Penanganan Covid-19

KNPI Riau Ajak Polisi Kepung dan Periksa Gedung Star City Square, Larshen Yunus: Bila Perlu Tutup Saja!

Camat Riki Resmi Buka MTQ Tingkat Kelurahan Talang Mandi

Polsek Ukui Melakukan Patroli Pengecekan Harga Minyak Goreng Di Pasar

Banjir Meluas, Polsek Rengat Barat Gunakan Sampan Saat Cooling System Pemilu Damai

Babinsa Koramil 06 Kateman, Lakukan Sosialisasi Prokes Covid-19 di Pelabuhan Syahbandar Sei Guntung

Kapolres Rohul Tak Bosan Himbau Para Jama'ah Untuk Tetap Patuhi Protokol Kesehatan

Merasa Dirugikan Dengan Pemberitaan Sebelumnya di Media Ini, Yudi Krismen Angkat Bicara

Gunakan Traill dan Gandeng Komonitas Off Road Kapolres Inhu Salurkan Bantuan Banjir Rawa Bangun

Edy Natar Sarankan Bupati Kampar Perketat Jalur Masuk Ke Riau

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kontingen Kecamatan Minas Optimis Boyong Prestasi Pada Gelaran POPDA Se-Kabupaten Siak Tahun 2024

2

PDIP dan PKB Memiliki Histori, M Shohibul Ahsan, SE Daftar Calon Wakil Bupati Pelalawan Ke PDIP

3

Seluruh Kader Demokrat Inhu Dukung Ketua DPC Adila Ansori Maju Pilkada Inhu 2024

4

Lagi, Polsek Rengat Barat dan Polsek Lirik Bekuk Pengedar Sabu

5

Rombongan Gajah Liar Kembali Masuk Kampung Dan Rusak Rumah Warga Di Minas

6

Pertamina Hulu Rokan Pamerkan Inovasi Teknologi di Oman Petroleum & Energy Show 2024