MENU TUTUP

Menjadi Inspirasi Dunia, Dengan Kerja Keras Jaga Hutan Adat, Kades Petapahan Said Aidil Usman SE, Dapat Penghargaan Asia Award

Ahad, 14 Januari 2024 | 14:39:49 WIB Dibaca : 542 Kali
Menjadi Inspirasi Dunia, Dengan Kerja Keras Jaga Hutan Adat, Kades Petapahan Said Aidil Usman SE, Dapat Penghargaan Asia Award

Jakarta, Catatanriau.com | Dengan upaya kerja keras menjaga hutan adat yang berada di Desa Petapahan Kecamatan Tapung kabupaten kampar provinsi Riau.

Kepala Desa Petapahan Said Aidil Usman SE Menjadi Inspirasi Dunia dan Mendapatkan Penghargaan Asia Award yang dilaksanakan pada Hari Jumat (12/1/24) Sekira pukul 18.00-22.00 wib di balroom Hilton Garden Inn Jakarta.


Asia Award dihadiri 4 negara yaitu Indonesia, Malaysia, Singapore dan Ghana. Jumlah penerima Profile Award 40 orang dan undangan yang hadir lebih kurang sekitar 150 orang. Dalam acara Penyerahan Penghargaan Asean Award didampingi Sekdes Petapahan Khairul Efendi.


Didalam  acara Asia Award kades Petapahan Said Aidil Usman SE  di atas podium yang disaksikan oleh berbagai negara yang hadir saat itu menyampaikan bahwa "hal ini tidak terlepas dari dukungan dari pemerintah Pusat dan daerah. Beliau juga menegaskan Dengan merawat dan menjaga hutan adat Desa Petapahan sama hal nya menjaga Kesehatan Alam Untuk Masyarakat Global  Dimana kita ketahui Ancaman Kepunahan Hutan menjadikan Global Warming.

Sambung " Said juga mengucapkan Terima kasih kepada masyarakat Petapahan untuk saling membantu kebijakan pemerintahan desa agar mau berkerja sama untuk menjadikan Desa Petapahan ini menjadi lebih bagus lagi dan tidak terlepas juga kita mengucapkan alhamdulillah kepada Allah Telah memberikan anugrah untuk desa kita ini ".

Tambah Said Aidil Usman  "mereka siap Dari Hutan Adat Petapahan Untuk Dunia. Tentunya Prestasi ini membuat Motivasi dan Kinerja Kami untuk lebih baik lagi dan kami akan jadikan desa Petapahan sebagai desa terpopuler
Dan juga pemerintahan desa tidak terlepas dari dukungan masyarakat serta lembaga - lembaga lain yang ada desa Petapahan" . Tutup Said.


Terlihat juga dalam acara tersebut sangat antusias dan memberikan apresiasi yang tinggi kepada Penghargaan yang di terima Desa Petapahan Vice Chairman Asian Award Rafanara

Paramudya menyampaikan Desa Petapahan Satu satunya yang mendapat nominator Asia Award pada acara tersebut  Penilaian yang dilakukan berdasarkan assesment dan informasi dari team Asia Award Representatif Riau. Tutupnya


Kegiatan Asia Award ditutup dengan Pengabdian Foto bersama Penerima Penghargaan Asia Award.  (Irwan Ocu Bundo).



Berita Terkait +

Pengangkatan Kadus Sangkar Puyuh Diduga Kuat Dikondisikan Kades Sawah

Perangi Covid-19, Pemdes Sungai Dua Indah & Polmas Lakukan Penyemprotan Disinfektan

Kapolres Siak Resmikan Posko Kampung Bebas Narkoba di Kampung Empang Pandan Koto Gasib

Bawa Perlengkapan Ngopi, Kapolsek LBJ Sosialisasikan Pemilu Damai di Ladang

Personel Polsek Minas Polres Siak Laksanakan Pengamanan Vaksin Tahap II di RS Tipe D Minas

Kapolsek Minas Jadi Pembina Upacara di SMPN 1 Minas Dalam Giat Goes To School

PHR Dukung Pengembangan Ekoriparian di Kampus UMRI Untuk Hijaukan Blok Rokan

Wabup H.Zardewan Buka Temu Usaha Koperasi (KUMKM) dengan Dunia Usaha

DPRD Kembali Undang Perusahaan di Kabupaten Bengkalis untuk Membahas Program CSR

Jumat Curhat, Kapolres Kampar Ajak Para Santri dan Pemuda Bersama Jaga Harkamtibmas

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

PT RPI Disinyalir Ingkar Janji Untuk Tidak Mengeksekusi Lahan Konsesi Yang Sudah Terlanjur Ditanami Masyarakat

2

Kejutan Bersedia Mundur DPR - RI Terpilih, Syamsuar : Insya Allah Saya Maju Calon Gubernur

3

Polsek Seberida Ringkus Pasutri Pengedar Narkoba, 10 Gram Sabu Diamankan

4

Terdampak Banjir, Pj Sekda Kampar Salurkan Bantuan Sembako Dan Beras Di Desa Sendayan

5

Rusak Parah! Warga Minta Pemprov Riau Perbaiki Jalan Lintas Minas - Perawang

6

PHR Tampilkan Inovasi Proyek MNK, Ekoriparian Hingga Desa Energi Berdikari di IPA Convex 2024