MENU TUTUP

AKP Wan Mantazakka SH MH Pimpin Pelaksanaan Patroli Dialogis Dalam Giat Imbangan OMB LK -23/24 di Wilkum Polsek Minas

Kamis, 02 November 2023 | 19:56:59 WIB Dibaca : 1644 Kali
AKP Wan Mantazakka SH MH Pimpin Pelaksanaan Patroli Dialogis Dalam Giat Imbangan OMB LK -23/24 di Wilkum Polsek Minas

Siak, Catatanriau.com | Kapolsek Minas AKP Wan Mantazakka SH MH memimpin secara langsung pelaksanaan Patroli Dialogis dalam rangka giat imbangan OMB LK - 23/24 di Wilkum Polsek Minas, Kamis (02/10/2023) sekira pukul 10.00 WIB.


"Giat Patroli dialogis ini dilakukan untuk menciptakan situasi yang aman dan kondusif menjelang Pemilu 2024 di Wilayah Kecamatan Minas khususnya," kata AKP Wan Mantazakka SH MH.


Dijelaskan Kapolsek, giat ini pun dilakukan disejumlah lokasi seperti di Kantor Kampung Minas Barat, SPBU KM 40 Minas dan di Kantor MBS PT PHR Minas.


"Diharapkan dengan adanya giat ini dapat menciptakan situasi yang aman dan kondusif di Kantor Pemerintahan Kampung dan Lokasi Objek Vital Nasional yang berada di Wilayah Kecamatan Minas," imbuhnya.


Selain itu kata dia, giat ini juga untuk memberikan situasi kamtibmas yang aman dan nyaman terhadap masyarakat di wilayah Kecamatan Minas menjelang pelaksanaan Pemilu tahun 2024.


"Kemudian juga untuk mencegah terjadinya pelanggaran dan Tindak Pidana serta meningkatkan kewaspadaan menjelang pemilihan Umum tahun 2024," imbuhnya.


Terakhir dijelaskan Kapolsek, giat ini juga bertujuan agar warga masyarakat dan kantor pemerintahan Kampung dapat merasakan aman dan nyaman dengan kehadiran POLRI ditengah masyarakat serta dapat bekerja dengan baik dan mengantisipasi tindak Pidana kejahatan lainnya.

"Sekira pukul 12.00 WIB, Giat Patroli Dialogis dalam rangka Giat Imbangan OMB LK - 23/24 di Wilkum Polsek Minas untuk menciptakan situasi yang aman dan kondusif menjelang Pemilu 2024 telah selesai dilaksanakan dan selama giat berlansung situasi terdapat dalam keadaan aman dan kondusif," tuturnya.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Kampar & Pekanbaru Jajaki Kerjasama Percepatan Pembangunan Kawasan Perbatasan

Bupati Rohul Lepas Ratusan Peserta Pawai Karnaval Di Kecamatan Bangun Purba  

Serka Alif & Sejumlah Anggota Koramil 03/Minas Senantiasa Rutin Giat Patroli Drilling PT PHR

Buka Taklimat Awal Audit Kinerja Itwil III Itwasum, Ini Pesan Irjen Iqbal

Cegah Penularan Covid-19, Serda Sugiarto, Babinsa Koramil 03/Minas Kembali Lakukan Gakplin di Pasar Tradisional Minas.

Pasien Posirif Covid-19 di Rohul Nihil, Empat Orang Meninggal Masih Menunggu Hasil Swab (PCR)

Polsek Kuala Kampar Kembali Sosialisasi  Satgas Saber Pungli  Di Pelabuhan 

Kapolsek Kandis Bersama Danramil Kunjungi Pedagang Berikan Himbauan Sikapi Pandemi Covid 19

Antisipasi Peredaran Narkoba, Babinsa Serda Mayus Maruli Komsos Di Kampung Minas Timur

Bersama Stakeholder Terkait, Serma Muhajir Lakukan Pendampingan Vaksinasi Hewan Ternak Sapi di Minas Jaya

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

4

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

5

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

6

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat