MENU TUTUP

AKP Wan Mantazakka SH MH Pimpin Pelaksanaan Patroli Dialogis Dalam Giat Imbangan OMB LK -23/24 di Wilkum Polsek Minas

Kamis, 02 November 2023 | 19:56:59 WIB Dibaca : 1028 Kali
AKP Wan Mantazakka SH MH Pimpin Pelaksanaan Patroli Dialogis Dalam Giat Imbangan OMB LK -23/24 di Wilkum Polsek Minas

Siak, Catatanriau.com | Kapolsek Minas AKP Wan Mantazakka SH MH memimpin secara langsung pelaksanaan Patroli Dialogis dalam rangka giat imbangan OMB LK - 23/24 di Wilkum Polsek Minas, Kamis (02/10/2023) sekira pukul 10.00 WIB.


"Giat Patroli dialogis ini dilakukan untuk menciptakan situasi yang aman dan kondusif menjelang Pemilu 2024 di Wilayah Kecamatan Minas khususnya," kata AKP Wan Mantazakka SH MH.


Dijelaskan Kapolsek, giat ini pun dilakukan disejumlah lokasi seperti di Kantor Kampung Minas Barat, SPBU KM 40 Minas dan di Kantor MBS PT PHR Minas.


"Diharapkan dengan adanya giat ini dapat menciptakan situasi yang aman dan kondusif di Kantor Pemerintahan Kampung dan Lokasi Objek Vital Nasional yang berada di Wilayah Kecamatan Minas," imbuhnya.


Selain itu kata dia, giat ini juga untuk memberikan situasi kamtibmas yang aman dan nyaman terhadap masyarakat di wilayah Kecamatan Minas menjelang pelaksanaan Pemilu tahun 2024.


"Kemudian juga untuk mencegah terjadinya pelanggaran dan Tindak Pidana serta meningkatkan kewaspadaan menjelang pemilihan Umum tahun 2024," imbuhnya.


Terakhir dijelaskan Kapolsek, giat ini juga bertujuan agar warga masyarakat dan kantor pemerintahan Kampung dapat merasakan aman dan nyaman dengan kehadiran POLRI ditengah masyarakat serta dapat bekerja dengan baik dan mengantisipasi tindak Pidana kejahatan lainnya.

"Sekira pukul 12.00 WIB, Giat Patroli Dialogis dalam rangka Giat Imbangan OMB LK - 23/24 di Wilkum Polsek Minas untuk menciptakan situasi yang aman dan kondusif menjelang Pemilu 2024 telah selesai dilaksanakan dan selama giat berlansung situasi terdapat dalam keadaan aman dan kondusif," tuturnya.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

241 CJH Rohul Secara Resmi Dilepas Keberangkatannya Oleh Wakil Bupati H.Indara Gunawan

Cegah Karlahut, Kopda AKP Hutagalung Babinsa Koramil 03/Minas Bersama Warga Binaan di Minas Barat Giat Patroli Rutin

Melalui Komsos, Serka Wahyudi Ajak Masyarakat Lubuk Jering Cegah Karhutla

Polres Kampar Gelar Upacara PTDH Terhadap Satu Personel Yang Terbukti Langgar Kode Etik

Serka Sri Wahyudi Kembali Lakukan  Giat Pengecekan Anak Penderita Stunting di Lubuk Jering

Sekat Kanal Efektif Tekan Karhutla diKabupaten Siak

Kapolsek Perhentian Raja Masih Sibuk Cooling System, Simak Himbauannya

Polres Pelalawan Ungkap Pelaku Pidana Persetubuhan Orang Disabilitas

Gelar Peringatan 1 Muharram 1440.H, Penghulu Mandiangin, Himbau Untuk Evaluasi Diri

Personil Polsek Minas Lakukan Pengamanan Arus Balik Mudik Idul Fitri di Simpang Exit Tol Minas

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kadisdik Riau Jadi Tersangka Lalu Ditahan Jaksa, Ketua KNPI Riau: Tengku Fauzan Tambusai Tidak Sendirian

2

PT RPI Disinyalir Ingkar Janji Untuk Tidak Mengeksekusi Lahan Konsesi Yang Sudah Terlanjur Ditanami Masyarakat

3

HUT Ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana Tahun 2024 , Begini Pesan Pembina Persit KCK Koorcab Rem 031

4

Kejutan Bersedia Mundur DPR - RI Terpilih, Syamsuar : Insya Allah Saya Maju Calon Gubernur

5

Polsek Seberida Ringkus Pasutri Pengedar Narkoba, 10 Gram Sabu Diamankan

6

Terdampak Banjir, Pj Sekda Kampar Salurkan Bantuan Sembako Dan Beras Di Desa Sendayan