MENU TUTUP

Warga Desa Pulau Lawas Ditangkap Tim Ojoloyo, Begini Nasibnya Sekarang!

Ahad, 08 Oktober 2023 | 18:52:26 WIB Dibaca : 1198 Kali
Warga Desa Pulau Lawas Ditangkap Tim Ojoloyo, Begini Nasibnya Sekarang!

Kampar, Catatanriau.com | Seorang pelaku Narkoba jenis sabu-sabu berinisial TA (31) warga Dusun Kampung Godang Desa Pulau Lawas Kecamatan Bangkinang diamankan Satnarkoba Polres Kampar ( Tim Ojoloyo), Sabtu (30/9/2023) sekira pukul 01.00 WIB.

Pelaku ditangkap saat berada di Jl. Prof M. Yamin SH, tepatnya depan rumah makan Rt.001 Rw.005 Kelurahan Bangkinang Kecamatan Bangkinang Kota Kabupaten Kampar.

Hal ini dibenarkan oleh Kapolres Kampar AKBP Ronald Sumaja melalui Kasat Narkoba AKP Aprinaldi, "kita berhasil mengamankan sejumlah barang bukti darinya yaitu, 5 paket sabu-sabu dengan berat bruto (0, 79) gram, HP Vivo, plastik dan jacket," jelas Kasat

Awalnya kita mendapat informasi dari masyarakat bahwa akan ada pelaku Narkoba yang akan transaksi di depan rumah makan  di Jl. Prof M. Yamin SH Depan Rumah Makan Rt.001 Rw.005 Kelurahan Bangkinang Kecamatan Bangkinang Kota.

"Tim langsung bergerak dan ternyata benar pelaku berada di TKP sedang menunggu seseorang," tambahnya.

Selanjutnya pelaku kita tangkap dan dilakukan penggeledahan yang disaksikan oleh Perangkat Desa Setempat ditemukan 5 (lima) paket diduga Narkotika Jenis Sabu yang dibungkus dengan plastik bening dan dibalut dengan timah rokok serta diselipkan didalam lipatan jahitan jaket bagian bawah yang digunakannya.

"Saat diintrogasi pelaku mengakui mendapatkan barang tersebut dari LE (DPO) di daerah Palas Kecamatan Rumbai Kota Pekanbaru. Kemudian pelaku dan barang bukti di bawa ke polres kampar untuk penyidikan lebih lanjut," pungkas Kasat. (Irwan Ocu Bundo).



Berita Terkait +

Polda Riau Dikritik Terkait Lambatnya Eksekusi Chandra Alias Aguan

Polsek Tambang Tangkap Pelaku Jambret Emas di Desa Tarai Bangun

Selama AKBP Dody Wirawijaya Jabat Kapolres Inhu, Tiga Kasus Pembunuhan Berhasil Diungkap

Berhasil Ungkap Kasus Narkoba, Masyarakat Terantang Ucapkan Terimakasih Kepada Kapolsek Tambang

Meresahkan, Polsek Peranap Ringkus Pembobol Kantor Lurah dan Rumah

Polres Rohul Kembali Ungkap Kasus TP Narkotika Jenis Daun Ganja Kering

Ditangkap Warga, Pria Bawa Sabu Diserahkan ke Polres Kampar

Pria Paruh Baya Warga Pelalawan Ini Diringkus Polres Siak Lantaran Edarkan Shabu di Kerinci Kanan

Satuan Narkoba Polres Kampar Ringkus Pengedar Sabu, Amankan 3,24 Gram Barang Bukti!

Terkait Penangkapan Satu Alat Berat dan 3 Dump Truck Galian C, Begini Kata Kapolres Pelalawan

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

2

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

3

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

4

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

5

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

6

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan