MENU TUTUP

Kunjungi DPMPTSP Inhil, Edy Indra Kesuma: Perusahaan Wajib Bergabung di Kadin

Selasa, 20 Juni 2023 | 12:35:30 WIB Dibaca : 582 Kali
Kunjungi DPMPTSP Inhil, Edy Indra Kesuma: Perusahaan Wajib Bergabung di Kadin

Inhil, Catatanrau.com | Kamar Dagang dan Industri (Kadin) melakukan kunjungan ke Dinas Penanaman Modal dan PTSP (DPMPTSP) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Senin, 19 Juni 2023.

“Kunjungan yang kami ke DPMPTSP Inhil ini dalam rangka sosialisasi Kepres No 18 Tahun 2022,” sebut Ketua Kadin Inhil Edy Indra Kesuma, Selasa (20/06/2023).

Selain itu, kunjungan Kadin Inhil ini dalam rangka untuk menyampaikan bahwa perusahaan wajib bergabung ke Kadin Inhil.

“Pada pertemuan itu kami juga menyampaikan bahwa seluruh perusahaan di Inhil wajib menjadi anggota Kadin,” turur Edy Indra Kesuma.

Tidak itu saja, Edy Indra Kesuma mengatakan bahwa kartu tanda anggota (KTA) nantinya akan terintegrasi ke Online Single Submission atau OSS.

“Kami juga pada kunjungan tersebut menyerahkan MoU antara Kadin Indonesia dan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP),” ujar Edy Indra Kesuma.

Kunjungan pengurus Kadin Inhil ini disambut langsung oleh Kepala DPMPTSP Inhil, Haryono. ***

Laporan : Safrudin 



Berita Terkait +

Gelar Bimtek, Ketua BKAD Rambah Samo: Hadirnya BUMDes Bisa Meningkatkan Ekonomi Masyarakat

PWI dan SKK Migas Sosialisasi LKTJ Migas dan Anugerah Jurnalistik Adinegoro

4 Orang Berhasil Dimasukkan Kerja, Meskipun Ketua KNPI Riau Sidang Hari ini

Dipimpin Kanit Reskrim AKP Dafris SH MH, Personil Polsek Minas Giat Percepatan Vaksinasi Covid-19

Beri Bantuan Air kaleng, kades baran Melintang Rela Rogoh Kocek Pribadi

Cegah Karlahut, Serda Mayus M Bersama Warga Binaa Patroli Rutin di Kampung Minas Timur

Polres Kampar Program Jumat Curhat, Ingin Dengar Langsung Keluhan Warga

Bupati Alfedri Letakkan Batu Pertama Pembangunan IPA Baja INDOOR Pertama di Siak

Pastikan Perayaan Natal Berlangsung Aman Dan Kondusif, Polsek Minas - Polres Siak Lakukan Pengamanan Disejumlah Gereja

Kepada Pengguna Jalan, Polsek Teluk Meranti Bagikan Takjil dan Masker Gratis

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Lagi, Polsek Rengat Barat dan Polsek Lirik Bekuk Pengedar Sabu

2

Rombongan Gajah Liar Kembali Masuk Kampung Dan Rusak Rumah Warga Di Minas

3

Aksi Mafia BBM Bersubsidi di Kabupaten Siak, Ini Sikap Ketua KNPI Riau

4

Hadir di Bagholek Godang Masyarakat Kampar, Ini Kata Arfan Usman

5

Daftar ke Enam Parpol, Dr.Afni Optimis Berlayar di Pilkada Siak

6

Tiga Pria dan Satu Wanita Pengedar Sabu Diringkus Polsek Peranap