MENU TUTUP

Bersama Masyarakat di Minas Timur, Serda Mayus Maruli Lakukan Giat Patroli Karhutla Serta Peninjauan Kanal

Ahad, 04 Juni 2023 | 12:50:03 WIB Dibaca : 711 Kali
Bersama Masyarakat di Minas Timur, Serda Mayus Maruli Lakukan Giat Patroli Karhutla Serta Peninjauan Kanal

SIAK, CATATANRIAU.com | Babinsa Koramil 03/Minas Kodim/0322 Serda Mayus Maruli, ia bersama personil TNI lainnya melaksanakan Kegiatan Patroli Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) dan Kanal diseputaran perkebunan serta lahan yang dianggap rawan terjadi kebakaran, bersama sejumlah masyarakat yang ada di wilayah RT 04 RW 02 , Kampung Minas Timur, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Ahad (04/06/2023).

"Dalam giat ini kita melaksanakan patroli dilahan yang rawan terbakar dengan kordinat : 0°43'49,162"N 101°27'59,889"E," ujar Serda Mayus Maruli.

Ia juga mengatakan, dalam setiap pelaksanaan patroli Karhutla bersama masyarakat, Babinsa selalu memberikan himbauan kepada masyarakat untuk bersama sama ikut peduli dalam menjaga dan mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan diwilayah Kecamatan Minas, khususnya dititik – titik tertentu yang rawan dengan kebakaran.
 

"Dalam Patroli ini, kita sekaligus mensosialisasikan, mengimbau kepada masyarakat dengan tidak membakar lahan atau kebun dalam membersihkan kebun," katanya.
 

Lanjutnya, patroli Karhutla ini dilakukan secara terus menerus bersama masyarakat sekitar. Dan masyarakat sekitar sangat menyambut baik adanya kegiatan Patroli yang dilakukan tersebut.

"Masyarakat mereka berpendapat, dengan adanya imbauan dan patroli karlahut ini sangat baik sehingga tidak terjadi kebakaran khususnya di Kampung Minas Timur. Dan selama kegiatan ini kita laksanakan, situasi terdapat dalam keadaan aman, dalam artian nihil Karhutla," pungkasnya.***


 

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

PLH Bupati Bengkalis Tinjau Kesiapan RSUD Mandau Sebagai RS Rujukan Covid-19

Lima Kabupaten di Riau Ikuti Jaminan Kesehatan Semesta

Hari Ini Sebanyak 45 Kendaraan Yang Melintasi Pos Penyekatan Diputarbalikkan Oleh Polsek Minas

Pj Bupati Kampar dan DPRD Kampar Tandatangani Nota Kesepakatan KUA-PPAS APBD Tahun Anggaran 2024

Alfedri serahkan bantuan cepat untuk korban Kebakaran di Koto Gasib.

Syamsuar Tunjuk Suhardiman Amby Sebagai PLT Bupati Kuansing

Bupati Siak Salurkan 170 Paket Bantuan Pangan Olahan Ikan di Kampung Tualang

Polsek Minas Apresiasi Kelengkapan Sarana & Prasarana Protokol Kesehatan Covid-19 di SDN 04 Minas

Warga Bengkalis Diminta Waspada, Pasien Positif Corona di Dumai Bertambah Lagi

Pendamping PKH Se-Kabupaten Kampar diminta Bekerja dengan Tulus Sepenuh Hati dan Profesional

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

4

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

5

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

6

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat