MENU TUTUP

Kopda AKP Hutagalung Lakukan Pendampingan Sosialisasi Antisipasi PMK di Minas Barat

Senin, 17 April 2023 | 12:44:40 WIB Dibaca : 796 Kali
Kopda AKP Hutagalung Lakukan Pendampingan Sosialisasi Antisipasi PMK di Minas Barat

SIAK, CATATANRIAU.COM | Babinsa Koramil 03/Minas Kopda AKP Hutagalung melaksanakan  Kegiatan Pendampingan antisipasi PMK (Penyakit Mulut dan Kuku) di Kampung Minas Barat, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Senin (17/04/2023) sekira pukul 09.00 WIB.

"Adapun tujuan kegiatan ini untuk memberikan pemahaman kepada peternak tentang  ciri-ciri ternak yang terinveksi PMK (Penyakit Mulut dan Kuku)," kata Kopda AKP Hutagalung.

Pihaknya juga menghimbau kepada peternak untuk memberikan vaksin agar hewan ternak terhindar dari PMK (Penyakit Mulut dan Kuku).

"Selama kegiatan berlangsung dalam keadaan aman," tutupnya.***

Laporan : Idris Harahap 


 



Berita Terkait +

Serda Parjuni Lakukan Sosialisasi Prokes Terhadap Masyarakat di Pasar Minas

Wujudkan Pilkada Damai 2024, Kapolres Rohul Gandeng Insan Pers

Antisipasi Balap Liar, Polres Inhu Gelar Blue Light Patrol di Kota Rengat

Hari Ini Polsek Minas Sambangi Jemaat Gereja GKPI Untuk Lakukan Giat Minggu Kasih

Tekan Penyebaran Covid-19, KNPI Kerumutan & Ketua Komisi I DPRD Pelalawan Berbagi Alat Prokes

Serda Parjuni Komsos Pentingnya Memahami Nilai-nilai Pancasila Terhadap Warga Binaan di Kampung Pancasila Minas Jaya

Sinergi PHR-TNI AU Dalam Menjaga Ketahanan Energi di WK Rokan

Serda Parjuni Lakukan Gakplin Antisipasi Penularan Virus Corona di Pasar Tradisional Kecamatan Minas

Konflik Lahan 220 Hektar Memanas, Idrus Rauf Tantang Perusahaan untuk Selesaikan Secara Hukum

Berkat Kepemimpinan Herman, Inhil Menjadi Kabupaten Lumbung Beras Tebesar di Riau

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

4

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

5

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

6

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat