MENU TUTUP

Polsek Kempas Bagikan 50 Paket Takjil Kepada Pengguna Jalan

Sabtu, 08 April 2023 | 22:17:32 WIB Dibaca : 895 Kali
Polsek Kempas Bagikan 50 Paket Takjil Kepada Pengguna Jalan

INHIL, CATATANRIAU.COM | Di bulan suci Ramadhan 1444 Hijiriyah, personil Polsek Kempas Polres Indragiri Hilir, melaksanakan kegiatan berbagi takjil di jalan lintas Samudra II depan Mapolsek Kempas, Sabtu (8/4/2023) sore.

Pembagian takjil jelang berbuka puasa kepada semua pengendara yang melintas tersebut, dipimpin Kapolsek Kempas AKP Gunawan Saragih dan para anggota beserta Ketua Ranting Bhayangkari Ny. Mimi Gunawan beserta pengurus.

AKP Gunawan mengatakan, jumlah takjil yang dibagikan sebanyak 50 paket, dengan sasaran masyarakat pengguna jalan yang melintas di depan polsek dalam rangka berbagi sedekah di bulan suci Ramadan.

“Semoga kita umat Islam terus khusuk melaksanakan ibadah puasa Ramadan ini dengan situasi yang terus terjaga aman nyaman dan damai,” ungkapnya.

Pembagian takjil tersebut tentunya sebagai cermin kedekatan Polri dalam mengayomi masyarakat, sekaligus wadah silaturahmi dalam kebersamaan menjaga Keamanan Ketertiban masyarakat (Kamtibmas).

"Membagikan takjil berbuka puasa untuk pengguna jalan yang sedang melaksanakan ibadah puasa merupakan sebuah bentuk kepedulian Polsek Kempas terhadap masyarakat sehingga diharapkan dapat menjadi berkah dalam bulan suci Ramadhan,” kata AKP Gunawan.***

Laporan : Safrudin

Editor : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Tinjau dan Monitoring Pelaksanaan Vaksinasi, Kapolsek Bunut Ajak Masyarakat Tetap Prokes

Gelar Program Minggu Kasih dan Pemberian Sembako, Sat Lantas Polres Kuansing Kunjungi Jemaat Gereja GBI Kebun Nenas Comunity Cebter

Polres Siak Mulai Tindak Orang-orang Yang Masih Berkumpul Ditempat Umum

Dr Biran Affandi MH : Terimakasih Program Polda Riau Cooling System Pemilu 2024

DUKUNG PHR KELOLA BLOCK ROKAN FKPLD SIAP BERMITRA DALAM PENGEMBANGAN PENGUSAHAN LOKAL

Lagi! Tim Pemburu Taking Covid-19 di Minas Kembali Temui 15 Pelanggar Protokol Kesehatan

Sambangi Warga Binaannya, Sertu Joko Purnomo Sosialisasikan Tentang Kebersihan Lingkungan Dan Kesehatan

Kapolres Pimpin Sertijab 4 Jabatan Pejabat di Lingkungan Polres Pelalawan

KPPBC Tembilahan Kembali Melakukan Pemusnahan Barang Ilegal

Gubri Serahkan Bankeu Khusus Kepada Desa di Siak, Syamsuar : Semoga ada Peningkatan Kemajuan Desa

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

2

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

3

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

4

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

5

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

6

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan