MENU TUTUP

Polres Inhil Gelar Pemusnahan BB Hasil Sitaan Operasi Cipta Kondisi

Selasa, 21 Maret 2023 | 20:06:08 WIB Dibaca : 876 Kali
Polres Inhil Gelar Pemusnahan BB Hasil Sitaan Operasi Cipta Kondisi

TEMBILAHAN, CATATANRIAU.COM | Polres Indragiri  Hilir (Inhil) mengelar pemusnahan narkoba, minuman keras, sajam hingga kenalpot bronk, barang bukti (BB) tersebut merupakan hasil sitaan operasi cipta kondisi menejalang bulan suci ramadhan 1444 H/2023 M.

Pemunashanan tersebut dilaksanakan di halaman Mapolres Inhil dipimpin langsung oleh kapolres inhil AKBP Norhayat SIK, Selasa (21/03/22). Kegiatan tersebut turut dihadiri Bupati Inhil HM Wardan Serta unsur forkopimda lainya.

"Ada beberapa barang bukti hasil sitaan yang dimusnahkan diantaranya berbagai jenis Miras Botolan, narkotika jenis sabu, berbagi macam jenis, kenalpot bronk. Operasi ini dilaksanakan guna menciptakan keterbian yang aman dan tentram menjelang bulan suci ramadhan 1444H/2023 sehingga masyakat dalam menjalankan ibadah bulan suci ramadhan bisa dengan nyaman," Ujar Kapolres Inhil.

Semantara itu Bupati Inhil HM Wardan menyampaikan kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan kondisi kabupaten Indragiri Hilir agar menjadi aman ketika umat muslim yang menyambut bulan suci ramadhan bisa beribadah dengan nyaman.

"Kita juga menghimbau kepada seluruh lapisan masyarakat untuk sama-sama menjaga keterbiban yang aman, selama berlangsungnya bulan suci radamadhan," imbuh HM Wardan.

Turut hadir dalam rangkaian acara tersebut perwakilan Dandim 0314 Inhil perwakilan Kejari Inhil,  ketua FKUB, dan ketua MUI Inhil.***

Laporan : Safrudin

Editor : Idris Harahap 


 



Berita Terkait +

Siaga Penyebaran Covid-19, Upika Kandis Taja Rapat Koordinasi Dan Siagakan Posko

Giliran Kantor Bupati Siak Disemprot Disinfektan

Satlantas Polres Siak Amankan Sejumlah Remaja Yang Berkerumun & Hendak Balapan Motor di Tualang

Sosialisasikan Protokol Kesehatan Serda Rosdianto Sambangi Warga Kelurahan Duri Timur

Kuasa Hukum Amril Mukminin: Aliran Uang Ke Rekening Kasmarni, Murni Dari Bisnis Suplyer Sawit

Erick Suryadi : Pembakaran KTA   PUK SP-NIBA PT Musim Mas Karena Adu Domba

Saat Musrenbang Polda Riau, Polres Inhu Terima 2 Penghargaan

Gelar RDP, DPRD Rohul Keluarkan Surat Rekomendasi Penghentian Segala Aktivitas Dilahan Bersengketa

Babinsa Koramil 03/Minas Gencar Sosialisasi Bahaya Narkoba di Kp Minas Barat

Bersama Warga Kampung Muara Kelantan, Serda Holmes Pasaribu Lakukan Giat Patroli Antisipasi Karhutla

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

4

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

5

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

6

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat