MENU TUTUP

Silaturahmi dan Sinergitas Dit Intelkam Polda Riau Di Desa Makmur,  Pangkalan Kerinci

Rabu, 14 September 2022 | 12:26:00 WIB Dibaca : 1231 Kali
Silaturahmi dan Sinergitas Dit Intelkam Polda Riau Di Desa Makmur,  Pangkalan Kerinci Silaturahmi dan Sinergitas Dit Intelkam Polda Riau Di Desa Makmur, Pangkalan Kerinci, Selasa 13 September 2022

PELALAWAN,CATATANRIAU.COM | Guna menciptakan suasana damai menghadapi Pemilu 2024 Direktorat Intelkam Polda Riau taja Silaturahmi   dengan Pemerintah dan Warga Desa Makmur, bersama Tokoh Masyarakat, Tokoh agama dan elemen Pemuda,  Selasa (13/09/2022)  Cafe JR  Jl Hangtuah SP 6 , Desa Makmur, Kecamatan Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan.

Silaturahmi tersebut di hadiri oleh : 
Kanit II Subdit Politik Dit Intelkam Polda Riau, AKP. Akhmad Zain Rofiqi, SH. Kasat Intelkam Polres Pelalawan, AKP. Rudi Nababan, SH., MH.
Kepala Desa Makmur, Kecamatan Pangkalan Kerinci, Kabuoaten Pelalawan, Suwardi. 
Tokoh Agama, Toda, Tomas & Elemen Pemuda Desa Makmur Kecamatan Pangkalan Kerinci, Kab. Pelalawan sebanyak 100 Orang.

Pada kesempatan silaturahmi Kanit II Subdit Politik Dit Intelkam Polda Riau, AKP.  Akhmad Zain Rofiqi, SH. menyampaikan Terimakasih  kepada Kades,Tokoh Agama, Toda, Tomas & Elemen Pemuda Desa Makmur Kec. Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan yang bersedia hadir dalam acara ini.

AKP. Akhmad Zain Rofiqi, SH. menyampaikan  bahwa saat ini kita memasuki tahun Politik, dengan diselenggarakan Kegiatan Silaturahmi dan Sinergitas Dit Intelkam Polda Riau dengan Masyarakat dan Elemen Pemuda Desa Makmur Kecamatan Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan agar dapat bersama- sama menjaga Kamtibmas di Wilayah Hukum Polda Riau, Khususnya Polres Pelalawan.

"Di harapkan kepada Tokoh Agama, Toda, Tomas & Elemen Pemuda Desa Makmur Kecamatan Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan dapat  mendukung Polda Riau dalam menjaga Stabilitas Kamtibmas menuju Pemilu Aman, Damai dan Sejuk serta menolak Polarisasi Politik yang dapat memecah persatuan dan Kesatuan Bangsa, "tuturAKP.Ahmad Zain Rofiqi.SH.

Kasat Intelkam Polres Pelalawan, AKP. Rudi Nababan, SH.MH, menghimbau kepada seluruh masyarakat semoga hubungan silaturahmi kita lebih baik, antara Polres Pelalawan dengan Masyarakat Desa Makmur dalam menjaga Kamtibmas di Kabupaten Pelalawan.

Kepada masyarakat desa Makmur jangan mudah terpancing terhadap isu- isi hoaks dan Polarisasi Politik, Polarisasi Agama dan Polarisasi Suku, dan bersama- sama menjaga Kamtibmas di Wilayah Kabupaten Pelalawan.

Kades Suwardi mengucapkan terima kasih kepada Dit Intelkam Polda Riau yang bersedia menyelenggarakan kegiatan Silaturahmi  di desanya.
"Saya mengajak kepada  masyarakat Desa Makmur dapat menjaga situasi Kamtibmas khususnya pada Pemilu 2024. Walaupun pilihan berbeda, namun kerukunan tetap harus dijaga. 
Hubungan silaturahmi masyarakat Desa Makmur dan Polri semakin baik guna menjaga Kamtibmas di wilayah kabupaten Pelalawan . ****

 

Laporan : E Pangaribuan 



Berita Terkait +

Petani Sawit Gelar Aksi Demo di PT Sari Lembah Subur, Desak Realisasi Insentif dan Perubahan Kebijakan

Bupati Inhil Resmikan Pembangunan Panti Lansia

Buka Rakoor Percepatan Penurunan Stunting, Wabup H.Syamsuddin Uti Ajak OPD dan TPPS Inhi Kerja Maksimal

Serda Deddy H dan Praka Gunardi Bersama Warga Kampung Perawang Barat, Patroli Gabungan Guna Cegah Karhutla

Sempena Sumpah Pemuda, Supratman : Rel-AKHLAG Ikut Inovasi Cegah & Tanggulangi Karhutla

Upacara Puncak HUT Siak Ke 20, Bupati Alfedri Serahkan 103 Penghargaan

Sertu J Pasaribu Ajak Warga Desa Tanjung Raja Tetap Memakai Masker

Cegah Penyebaran Covid-19, BINDA Riau Gelar Vaksinasi di Bandara Sultan Syarif Kasim II Pekanbaru

Serda Parjuni, Babinsa Koramil 03/Minas Komsos Pentingnya Memahami Nilai-nilai Pancasila Terhadap Warga di Kampung Pancasila

Kapolda Riau Terima Kunjungan Kerja Dari Komisi III DPR RI

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

4

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

5

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

6

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat