MENU TUTUP

Sertu J Pasaribu Ajak Warga Desa Tanjung Raja Tetap Memakai Masker

Selasa, 28 Desember 2021 | 12:16:40 WIB Dibaca : 969 Kali
Sertu J Pasaribu Ajak Warga Desa Tanjung Raja Tetap Memakai Masker

INHIL, CATATANRIAU.com | Sebagai upaya mencegah penyebaran serta memutus mata rantai Covid-19, Babinsa Koramil 06 Kateman Sertu J Pasaribu melaksanakan Kegiatan sosialisasi pada Warga desa tanjung raja agar selalu menggunakan masker saat berpergian dari rumah diwilayah binaan masing-masing didesa tanjung raja, kecamatan Kateman, kabupaten, Indragiri hilir Provinsi Riau (28/12/2021).

 

Koramil 06 Kateman merupakan satuan Teritorial di bawah Kodim 0314 Inhil. Sertu J Pasaribu salah satu Babinsa yang bertugas di Koramil 06 Kateman yang selalu menjalin komunikasi dengan Pemerintahan Desa beserta lembaga-lembaga, serta tokoh-tokoh masyarakat yang ada. Di masa pandemi seperti ini Sertu J Pasaribu juga tak lelah selalu mengingatkan warga agar senantiasa mentaati protokol kesehatan sebagai upaya menggiatkan warga.

 

Kegiatan sosialisasi dan himbauan kepada masyarakat agar patuh dan disiplin melaksanakan protokol kesehatan dengan 5 M. Memakai masker, Mencuci tangan, Menjaga jarak, Menghindari kerumunan, dan Mengurangi mobilitas, selain memberikan himbauan 5 M tersebut, juga membagikan masker kepada warga dan memasang banner sarana sosialisasi di tempat-tempat umum.

 

Lebih lanjut Sertu J Pasaribu menerangkan bahwa, kegiatan sosiaslisasi tersebut untuk mengajak warga tetap memakai masker ,“Jika masyarakat yang kedapatan tidak memakai masker saat aktifitas diluar rumah langsung diberi masker sambil diingatkan agar tertib dalam mentaati prokes.”, imbuhnya.

 

“Saya berharap kepada Masyarakat Desa tanjung raja selalu disiplin mematuhi protokol kesehatan dengan menjalankan 5M, agar kita terhindar dari wabah Covid-19, dan bisa hidup normal kembali. Ini adalah jihad untuk membantu bangsa dan negara kita agar bisa lepas dari pandemi." tutup Babinsa Koramil 06 Kateman.***


 

Laporan: Ridhomagribi.



Berita Terkait +

Babinsa Koramil 03/Minas Bentu Warga Dengan Masuk Dapur Ibu Asisah Warga Kurang Mampu di Minas Timur

DPC Partai Hanura Rohul Adakan Pertemuan Persiapan Verifikasi Paktual

Jalan Menuju Puncak Ranah Negeri Diatas Awan Sudah Siap Dikerjakan

Silaturahmi UAS, LAMR Sungai Apit  Gelar Majelis Ilmu

Berikan Keamanan & Pantau Penerapan Prokes Saat ibadah, Polsek Minas Patroli Disejumlah Gereja

Sambangi Masyarakat Petonggan, Polsek Kelayang Bawa Pesan Pemilu Damai

Peduli Warga Terdampak C-19, Kapolsek Tapung Bagikan Sembako Untuk Warga Kurang Mampu

Gelar Coffee Morning, Kalapas Jelaskan & Bantah Ada Pungli Di Lapas Pasir Pengaraian

Paripurna Istimewa HUT 239 Pekanbaru Sukses Digelar, Ini Harapan Ketua DPRD

Polres Siak Bersama Satgas Covid - 19 Kampanye Masif Pemakaian Masker di Kecamatan Tualang

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

4 Bulan di Siak Tak Bisa Jumpai Alfedri, Akbar Jihad : Menunggu Pemimpin Baru Untuk Membahas Gagasan Yang Kami Bawa

2

Pengalaman dan Berdarah Minang, PKDP Minas Deklarasi Dukung Dr.Afni di Pilkada Siak

3

Kunker Ke Rohul, Menhub Dorong Optimalkan Penerbangan Di Bandara Tuanku Tambusai

4

Pemkab Rohul Ikut Meriahkan Lancang Kuning Carnival 2024 Di Kota Pekanbaru

5

Kapolres Inhu Resmikan Bangunan MCK dan Pojok Baca SD Marginal Rakit Kulim

6

Fasilitas Anjungan SLS, Sopir Angkutan Kemitraan Nyaman Saat Bongkar TBS