MENU TUTUP

Helat Mubes Di Sekretariat, PK KNPI Kandis Agendakan Pelantikan 23 Juli Mendatang

Rabu, 15 Juni 2022 | 23:22:09 WIB Dibaca : 1073 Kali
Helat Mubes Di Sekretariat, PK KNPI Kandis Agendakan Pelantikan 23 Juli Mendatang

SIAK, CATATANRIAU.com | Rabu, (15/06/'22), bertempat di Sekretariat PK KNPI Kandis yang beralamat jalan lintas Pekanbaru Duri KM 74, Kelurahan Telaga Samsam, PK KNPI Kandis menggelar Musyawarah Besar atau disingkat Mubes. Mubes itu sendiri terlihat dihadiri 75% struktural kepengurusan.

Disela mubes, Bunk Hendra Adi S selaku Ketua PK KNPI Kandis menuturkan, 
"Anak muda memang minim pengalaman, karena itu ia tak tawarkan masa lalu. Anak muda menawarkan masa depan sebagaimana mana ucapan dari Bapak Presiden RI pertama yakni Bapak Ir Soekarno yang pernah berkata, seribu orang tua hanya dapat bermimpi namun satu orang pemuda dapat mengubah dunia," ujarnya.

Dalam Mubes itu, Hendra Adi S berharap agar pemuda jangan hanya sebagai penuntut dan penggurutu perubahan namun jadilah pemuda yang ikut dalam bagian perubahan itu.

"Untuk saat ini yang tergabung dalam PK KNPI Kandis adalah orang-orang pilihan yang sangat amat diharapkan keseriusannya dalam mengembangkan organisasi kepemudaan ini. Pemuda harus memiliki idealisme karena idealisme itu sendiri adalah kemewahan terakhir yang hanya dimiliki oleh pemuda," sambung pria yang akrab dipanggil Surya tersebut.

Akhir dari Mubes itu sendiri terpetik beberapa poin penting yang utamanya adalah agenda pelantikan yakni pada bulan Juli mendatang sebagaimana disampaikan pula oleh Eko Santoso selaku Sekretaris PK KNPI Kandis, 
"untuk pelantikan awalnya kita perkiraan pada 23 Juli mendatang disesuaikan dengan hari lahirnya pemuda, namun tidak tertutup kemungkinan tanggal yang telah ditetapkan awalnya dapat mengalami perubahan dikarenakan sesuatu hal dan sebagainya. Untuk persiapan sendiri sudah 70%, tinggal pelaksanaan nya saja, semoga berjalan sesuai perencanaan," jelasnya.***


Reporter : Puji Efendi

Editor : Idris Harahap



Berita Terkait +

Ops Ketupat Lancang Kuning 2024, Kapolsek Siak Hulu Buka Bersama Dan Gelar Apel Pengamanan Takbiran Keliling

ODP Menurun & PDP Tidak Bertambah, Berikut Laporan Dari Tim Gugus Tugas C-19 Rohul

Polsek Koto Gasib Jajaran Kembali Lakukan Giat Jumat Curhat di Masjid Nurul Hikmah, Hal Ini Yang Disampaikan 

PT Arara Abadi Dirikan 2 Posko Satgas Karhutla di Desa Kesuma

Malam penuh berkah dan keharmonisan di Selat Guntung.

Drs H Alfedri Tinjau Persiapan Fasilitas Kesehatan RS di Tiga Kecamatan dan Faskes IKPP.

Pergantian Malam Tahun Baru, Pemkab Rohul Gelar Zikir dan Do'a Bersama

Penguatan Binter SKK Migas Serka R.Girsang dan Kopda AKP Hutagalung Patroli di Area 3 PT PHR 

Bersama Puskesmas Ukui, Polisi Ini Terus Gencar Vaksinasi Dosis 1,2 dan 3 Bosster

Beri Rasa Aman Terhadap Masyarakat Yang Tengah Ibadah Minggu, Polsek Minas Rutin Lakukan Patroli

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kapolsek Kelayang Ringkus Pengedar dan Bandar Sabu-sabu, Ini Jumlah Barang Buktinya

2

Lapas Pasir Pengaraian Gelar Upacara Peringatan HBP Ke 60 Tahun 2024

3

Residivis Pencurian Dibekuk Unit Reskrim Polsek Cerenti

4

Pelantikan Pengurus LPAI Rohul: Dedikasi Baru untuk Perlindungan Anak

5

DPC Partai Demokrat Inhu Resmi Buka Proses Penjaringan Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati

6

Afni Resmi Daftar Calon Bupati ke PDIP, Senin ke PKB