MENU TUTUP

Panitopsnal 1 Unit Reskrim Pimpin Personil Polsek Minas Giat Percepatan Vaksinasi Covid-19

Senin, 10 Oktober 2022 | 11:56:07 WIB Dibaca : 1081 Kali
Panitopsnal 1 Unit Reskrim Pimpin Personil Polsek Minas Giat Percepatan Vaksinasi Covid-19

SIAK, CATATANRIAU.com | Dengan  dikontrol langsung oleh Kapolsek Minas Kompol Sawaluddin Pane SH. Tak henti-hentinya, personil Polsek Minas tetap semangat dan rutin dalam melakukan kegiatan percepatan vaksinasi Covid-19. Sebagai mana terlihat, kali ini giat itu dipimpin langsung oleh Panitopsnal 1  Unit Reskrim Polsek Minas IPTU MUSA H. SIBARANI, S.Psi., M.Si, diikuti oleh para kanit/panit yang ada, pihaknya beserta Stakeholder terkait, melaksanakan Serbuan Vaksinasi Covid-19 bertempat di Posko PPKM Pasar Minas, dan penyuntikan vaksinasi dilakukan oleh pihak Puskesmas Kecamatan Minas, Senin (10/10/2022).

Seperti biasa sebelum giat dilakukan, IPTU MUSA H. SIBARANI, S.Psi., M.Si, ia terlebih dahulu melakukan apel dan memberikan arahan kepada sejumlah personil Polsek Minas yang ikut melakukan giat tersebut.

IPTU MUSA H. SIBARANI, S.Psi., M.Si, menjelaskan, dalam hal ini pihaknya melaksanakan kegiatan Penyekatan dalam Rangka Percepatan Pelaksanaan Vaksinasi Massal dan Giat Yustisi Pengetatan Prokes Covid-19.

 

"Pentingnya kolaborasi semua pihak secara bersama-sama dan saling peduli baik dari institusi  Polri dan Dinas Kesehatan tentu bertujuan untuk saling bahu membahu melawan COVID-19 dan mempercepat laju vaksinasi, khususnya di Kecamatan Minas ini," kata IPTU MUSA H. SIBARANI, S.Psi., M.Si.

Ia juga mengatakan, menurutnya selama kegiatan diselenggarakan situasi terdapat aman dan terkendali.

"Hingga saat ini, antusias masyarakat cukup tinggi dalam melakukan vaksinasi ini, dalam hal ini kita juga menghimbau masyarakat agar selalu patuhi protokol kesehatan dan segera melakukan vaksin untuk kesehatan bersama." Pungkasnya.****

 

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Penguatan Binter SKK Migas, Pelda Zulkifli dan Sertu Joko Purnomo Patroli Hingga Lakukan Komsos di Are 2 PT PHR Minas

Akhirnya Bupati Kampar Lantik Zulfikri Sebagai Kades Bukit Melintang & Sejumlah PAW Kades Lainnya

Cegah Penularan Covid-19, Serma Benriyadi, Babinsa Koramil 03/Minas Kembali Lakukan Gakplin di Pasar Tradisional Minas.

Pemerintah Desa Mentulik Kampar, Gandeng PT Agro Abadi Untuk Bantu Janda

Hari Ini Ipda Syafrul Pimpinan Giat Ops Supervisi di Kecamatan Minas

Cooling System Ditlantas Polda Riau pada Pelayanan Cek fisik ajak masyarakat wujudkan Pemilu Damai

Kapolres Siak Pimpin TPTKP di Polsek Sabak Auh,Ada Apa Ya..?

Kapolsek Kuala Kampar Pimpin Patroli Preventif  Antisipasi Pekat  dan Harkamtibmas

Hadiri Pencanangan Penanaman Mangrove, Alfedri : Kita Siap Menjaga Bersama Masyarakat.

Pendisiplinan Masyarakat Masa Pandemi, Polsek Pangkalan Kuras Gelar Operasi Yustisi

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Heboh! Perpisahan Sekolah SMA Sederajat Yang Wah, Hulubalang LAMR Pekanbaru Minta Seluruh Kepsek Patuhi Aturan Disdik Riau 

2

Dr.Afni Temui Ulama Sebelum Daftar Calon Bupati Siak

3

Komentari Postingan Instagram Disdik Riau, Netizen Keluhkan Sistem Permohonan Pindah Tugas Yang Sulit Bagi Guru PNS Sementara Guru P3K Mudah

4

Menjelajah Dunia Migas di Dumai Expo 2024: Edukasi dan Kontribusi untuk Masa Depan

5

Pelaku Pencabul Bocah Hingga Hamil dan Melahirkan Ditangkap Polsek Siak Hulu

6

Lagi, Satnarkoba Polres Kampar Tangkap Pelaku Narkoba di Desa Kualu