Risnandar sendiri menyatakan siap mengemban amanah baru ini dan berkomitmen untuk bekerjasama dengan seluruh elemen pemerintahan dan masyarakat dalam memajukan Kota Pekanbaru. "Terimakasih atas sambutan hangatnya. Saya berkomitmen untuk bekerja keras demi pekanbaru yang lebih baik," kata Risnandar.
