MENU TUTUP

Dinilai Potensial, H Sarkawi SE Dipercaya Kembangkan Pengcab Wushu Rohul

Kamis, 03 Maret 2022 | 09:22:08 WIB Dibaca : 1197 Kali
Dinilai Potensial, H Sarkawi SE Dipercaya Kembangkan  Pengcab Wushu Rohul

ROHUL, CATATANRIAU.com | Masyarakat Rokan Hulu (Rohul), patut berbangga karena H Sarkawi SE kini dipercaya Pengurus Provinsi Wushu Indonesia (Pengprov WI) menjadi Pengurus Cabang Wushu Indonesia (Pengcab WI) Kabupaten Rohul.

 

Sesuai Surat Mandat Nomor:002/MDT/WI-Riau/II/Riau dari Pengprov WI Riau atas nama Ketua Dr H Firdaus ST, MT dan Sekretaris Chiristian Paramudana, MEd,  

 

Sesuai surat tersebut, memberikan mandat kepada H Sarkawi SE  Endang Sunaryo sebagai Pengurus  Pengcab WI Kabupaten Rohul.

 

"Surat Keputusan tersebut ditandatangani Pengprov WI Riau, pada di Pekanbaru 26 Februari 2022," kata H Sarkawi SE, Kamis (03/03/2022).

 

Lanjut H Sarkawi SE yang sudah tak asing bagi Masyarakat Rohul, kalau  Wushu menjadi salah satu seni bela diri yang sudah akrab di Masyarakat, penampilan atraksinya berasal dari berbagai jenjang tentu sangat unik dan potensial.

 

Masih H Sarkawi SE yang sosoknya sangat familiar di Kalangan Insan Pers, kalau  perkembangan dan minat masyarakat terhadap olahraga Wushu cukup baik.

 

"Kedepannya kita akan membentuk Klub Wushu untuk pembinaan  agar bisa mencetak atlet untuk diikutsertakan pada kejuaraan daerah maupun nasional," tuturnya pemilik konsep 'Anggaran Tepat Sasaran'

 

"Dengan semangat menunjukkan kemampuannya serta didukung Pemangku kepentingan di Kabupaten Rohul,   kita harap nanti bisa melahirkan  atlet-atlet baru di masa mendatang dari Negri kita  ini," pungkasnya mengakhiri.***


E.S Nst



Berita Terkait +

Kopda Salomo S, Giat Pendampingan Sosialisasi Antisipasi PMK di Minas Timur

Kapolsek Bunut Hadiri Musyawarah Persiapan Mandi Balimau Bersama

Berperan Atasi Stunting, PHR Dianugerahi Penghargaan di Momen Harganas Riau 2023

Serda Mayus M, Giat Pendampingan Antisipasi PMK di Kampung Minas Timur

Pertamina SMEXPO 2023 Pekanbaru Sukses, UMKM Raup Omset Hingga Rp130 Juta

SIDANG SENGKETA LAHAN PT. TORGANDA DAN DESA BANGUN JAYA,TERGUGAT HADIRKAN TIGA SAKSI

Ini Lokasi Pengawalan Vaksinasi Polsek Teluk Meranti Hari Ini

Jumat Curhat, Kapolsek Bangkinang Kota Terima Keluhan Terkait Maraknya Pencurian Hasil Kebun

12 Orang Panitia Pilkam/Pilkades Kampung Berumbung Baru Siak, Hari Ini Resmi Dilantik

Desa di Meranti yang Menyalurkan BLT-DD Menggunakan Cara Door To Door

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kadisdik Riau Jadi Tersangka Lalu Ditahan Jaksa, Ketua KNPI Riau: Tengku Fauzan Tambusai Tidak Sendirian

2

PT RPI Disinyalir Ingkar Janji Untuk Tidak Mengeksekusi Lahan Konsesi Yang Sudah Terlanjur Ditanami Masyarakat

3

HUT Ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana Tahun 2024 , Begini Pesan Pembina Persit KCK Koorcab Rem 031

4

Kejutan Bersedia Mundur DPR - RI Terpilih, Syamsuar : Insya Allah Saya Maju Calon Gubernur

5

Polsek Seberida Ringkus Pasutri Pengedar Narkoba, 10 Gram Sabu Diamankan

6

Terdampak Banjir, Pj Sekda Kampar Salurkan Bantuan Sembako Dan Beras Di Desa Sendayan