MENU TUTUP

Kapolsek Minas Monitoring Pelaksanaan Vaksinasi Anak Usia 6-11 Tahun di SDN 12 Minas

Jumat, 21 Januari 2022 | 19:49:11 WIB Dibaca : 737 Kali
Kapolsek Minas Monitoring Pelaksanaan Vaksinasi Anak Usia 6-11 Tahun di SDN 12 Minas

SIAK, CATATANRIAU.com | Kapolsek Minas Kompol Sawaluddin Pane SH beserta sejumlah personilnya melaksanakan monitoring sekalugus pengamanan kegiatan vaksinasi terhadap anak usia 6-11 tahun yang dilaksanakan di di Sekolah Dasar (SD) Negeri 12 Minas Barat, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Jumat pagi (21/01/2022).

Vaksinasi terhadap anak itupun tampak diselenggarakan oleh pihak Puskesmas Minas. Dalam kegiatan vaksinasi tersebut anak-anak terlihat didampingi oleh para guru dan para wali murid dengan prokes Covid-19 yang ketat. 

 

“Tujuan kegiatan Vaksinasi ini adalah untuk mencegah dan mengantisipasi terjadinya penyebaran Covid-19 khususnya kepada anak-anak,” ujar Kapolsek.

Kapolsek menambahkan, pihak sekolah dan wali murid sangat mengapresiasi pelaksanaan vaksinasi bagi anak usia 6-11 tahun yang diselenggarakan tersebut, ia pun berharap dengan adanya kegiatan vaksinasi tersebut, anak-anak dapat terhindar dari penularan Virus Corona.

"Vaksinasi berjalan lancar dan diucapkan terimakasih kepada pihak Sekolah atas bantuan dan kerjasamanya,” tutup Kapolsek.***


Idris Harahap



Berita Terkait +

Komunitas Peduli Penyelenggara Pemilu Riau Gelar Aksi Solidaritas Apresiasi Kinerja Petugas KPPS

Ketua TP.PKK Rohul, Hj.Peni Herawati Berikan Himbauan Via Radio Kepada Masayarakat Cegah Covid-19

Sambut Hari Santri Nasional, PWNU Riau Adakan kegiatan Apel Akbar  

Datangkan Ustadz Kondang UAS, Bupati HM WARDAN Harapkan Potensi Zakat di Inhil Dapat Dimaksimalkan

Karnaval Akbar Se-Kecamatan Cerenti Iringi Penurunan Bendera Merah Putih,  Kapolsek Cerenti Jadi Inspektur Upacaranya

Hindari Kerumunan Massa, Satpol PP Rohul Dimohon Tutup Cafe Remang-Remang

Hari Bhayangkara, Kapolres Inhu Resmikan Program Bersih ke- 14 di Sei Lala

Bupati Siak Buka Kegiatan Mandi Balimau di Telago Batin Bungsu Minas, Alfedri : Akan Kita Jadikan Taman Wisata Terpadu Dimasa Mendatang

Pagi Ini Titik Hotspot Terpantau Lagi di Minas Barat, Hasilnya Tetap Nihil Karhutla

Jenguk Anggotanya yang Terluka Setelah Menabrak 2 Pelaku Jambret, Kapolresta Kagum Keberaniannya

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Satu Perwira Polres Inhu Naik Pangkat Pengabdian, Dua Bintara Dipecat

2

Satres Narkoba Polres Inhu Ringkus Pengedar 4,46 gram Sabu di Kecamatan Lirik

3

Serah Terima Konstruksi Tepat Waktu, PT Adhi Jalintim Riau Resmi Memulai Masa Layanan

4

Founder RiaL: Pekanbaru Cermin Kemajuan Riau, saatnya Dipimpin Pemuda

5

Revolusi Digital: Tantangan dan Peluang Bagi Pekerja di Era Modern

6

Musrenbang RPJPD, H.Sukiman: Rohul Sudah Persiapkan RPJPD 2025-2045