MENU TUTUP

Kapolsek Kuantan Tengah Tindak Pelaku PETI Dialiran Sungai Batang Kuantan

Jumat, 26 November 2021 | 12:21:22 WIB Dibaca : 1597 Kali
Kapolsek Kuantan Tengah Tindak Pelaku PETI Dialiran  Sungai Batang Kuantan

KUANSING, CATATANRIAU.com •  Kapolsek Kuantan Tengah AKP Fridolin Nababan, SH beserta tiga (3) orang personil Polsek Kuantan Tengah menertibkan Penambangan Emas Tanpa Izin (PETI) di Sungai Kuantan Desa Pulau Komang Sentajo Kecamatan  Sentajo Raya Kuansing Riau.

 

Penertiban dilaksanakan Jumat (26/11/2021) Pukul 08.15 WIB. Kapolsek Kuantan Tengah mengatakan giat penertiban PETI diwilayah hukum Polsek Kuantan Tengah dilaksanakan sebagai tindak lanjut Polsek Kuantan Tengah terkait  adanya pemberitaan dari Media Online  tanggal 25 November 2021 tentang  adanya aktifitas PETI dialiran sungai Kuantan Desa Pulau Komang Sentajo Kec.Sentajo Raya.

 

Kepada wartawan Kapolres Kuansing AKBP Rendra Oktha Dinata,SIK,M.Si melalui Kapolsek Kuantan Tengah Polres Kuansing AKP Fridolin Nababan,SH menyampaikan bahwa Penindakan Pelaku PETI yang di laksanakan oleh Kapolsek Kuansing Tengah, bagian dari penegakan hukum serta respon terhadap laporan masyarakat terkait aktifitas PETI yang semakin meresahkan.

 

Dari kegiatan penertiban tersebut kata Kasubag Humas Polres Kuansing ditemukan 2 (dua) rakit  PETI dipinggiran sungai tersebut dalam keadaan  tidak bekerja dan ditinggal oleh pelaku (pekerja Peti). Barang Bukti yang berhasil di amankan 1 (satu ) unit mesin Robin, 1 (satu) buah slang plastik warna hujau dan 1 (satu) buah jeregen yang berisikan minyak solar.

 

Tindakan Kepolisian yang dilakukan dengan melaporkan kepada pimpinan, melakukan penyelidikan pelaku dan pemilik dompeng.
Namun demikian belum didapati siapa pelaku atau pemilik dari rakit PETI tersebut.

 

Kami berterima kasih atas informasi tersebut dan menghimbau kepada masyarakat agar kita bersama mencegah adanya aktifitas PETI tersebut, karena merusak dan mencemari lingkungan serta melanggar undang undang tentang mineral dan pertambangan, apalagi di Sungai dampaknya sangat buruk dan luas terhadap masyarakat sekitarnya, " tutup Kapolsek.***


Laporan: Ridhomagribi.



Berita Terkait +

Tim Sus Narkoba Polres Bengkalis, Amankan Wanita Muda Diduga Kurir Narkoba

Wilayah Hukum Polsek Tapung Hilir Bertabur Meja Gelper, Aparat Penegak Hukum...???

Tak Berkutik, Kurir Sabu Diringkus Personil Polsek Rambahsamo 

Jelang Lebaran 2 Pengedar Shabu Diringkus Resnarkoba Polres Kampar di 2 TKP

Sikat Motor Juga Beragam Hp, Spesialis Bongkar Rumah Warga Ini Disikat Polsek Kandis

Meresahkan, Tiga Penjudi Togel Ini Ditangkap Polsek Koto Gasib

LPK-RI-BAI Dampingi Konsumennya Dalam Persidangan Gugatan Wanprestasi

Azmi Syahputra, Mengharap Putusan Monumental Dewas KPK Menjaga Kinerja Komisionernya

Polisi Akan Bertindak Tegas Terkait Adanya Meja Ikan Yang Makin Menjamur

2 Hari Anak Istrinya Tak Diberi Makan Hingga Lakukan Penganiayaan, Suami Ini Diringkus Polisi

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

2

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

3

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

4

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

5

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

6

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan