MENU TUTUP

POLSEK MINAS LAKUKAN PENGAMANAN KEGIATAN VAKSINASI COVID-19

Rabu, 24 November 2021 | 10:54:19 WIB Dibaca : 798 Kali
POLSEK MINAS LAKUKAN PENGAMANAN KEGIATAN VAKSINASI COVID-19

SIAK, CATATANRIAU.com •  Personel Polsek Minas melaksanakan kegiatan pengamanan dan monitoring pelaksanaan vaksinasi massal covid-19 di Pondok Pesantren An'Nizam Kampung Minas Timur, Rabu (24/11/2021) Pagi.


Kegiatan monitoring sekaligus pengamanan tersebut dilakukan dalam rangka mencegah timbulnya gangguan kamtibmas, sehingga dapat memberikan kenyamanan terhadap para tenaga medis maupun para peserta suntik vaksin Covid-19.

 

Dalam kegiatan pengamanan dan monitoring, Kapolsek Minas Kompol Sawaluddin Pane, SH dan anggota Polsek Minas juga melaksanakan upaya pencegahan Covid-19, seperti memberikan himbauan terkait selalu menggunakan masker, menjaga jarak, tidak berkerumun dan mencuci tangan sebelum melaksanakan Vaksinasi Covid-19.

 

Kapolsek Minas Kompol Sawaluddin Pane, SH melalui Bhabinkamtibmas Kampung Minas Timur Polsek Minas Bripka Reza Ferdiyan, SH menuturkan bahwa pengamanan dan monitoring yang dilaksanakan merupakan tugas wajib Polri dalam rangka mengawal dan mensukseskan program Pemerintah terkait vaksinasi covid-19.

 

"Semoga dengan adanya vaksinasi ini bisa segera terwujud Herd Immunity diwilayah Kecamatan Minas", ujarnya.***


Sumber : Humas Polsek Minas



Berita Terkait +

Kapolsek Tapung Bantu CS Islamic Center dan Warga Kurang Mampu

Monitoring Minyakita di Wilayah Pasir Penyu, Unit Reskrim Polsek Datangi Sejumlah Toko

Antisipasi Laka Lantas, Polsek Pasir Penyu Tilang 8 Pelanggar

Kadis PMD Riau Ziarah Kubur Di Muara Uwai Dan Adakan Acara Silaturrahim

Tanpa Lelah, Personil Gabungan di Minas Rutin Sambangi Pelaku Usaha Edukasi Protokol Covid-19

Personil Polsek Minas Temui Puluhan Warga Yang Masih Abaikan Prokes Covid-19

Lapas Kelas IIB Pasir Pengaraian Laksanakan Vaksinasi Terhadap 204 WBP

Perkuat Solidaritas Dan Kepedulian di Bulan Ramadan, IKPP Perawang Salurkan 3000 Liter Minyak Goreng

Kopda Gunardi Babinsa Koramil 04/Perawang Aktif Cegah Stunting di Perawang Barat

Cipkon Jelang Pilkada Pelalawan Polsek Kerumutan Laksanakan KRYD

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kisah Pilu di Gubuk Sawit, Pria Asal Pekanbaru Terlantar Dievakuasi Tim Gabungan di Minas

2

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

3

Masyarakat Koto Gasib Tolak PSU Siak, Gugatan Periodisasi Alfedri Kembali Picu Aksi

4

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

5

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

6

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan