MENU TUTUP

Polsek Minas Berbagi Masker Gratis Agar Masyarakat Minas Peduli Kesehatan

Sabtu, 13 November 2021 | 11:21:01 WIB Dibaca : 1180 Kali
Polsek Minas Berbagi Masker Gratis Agar Masyarakat Minas Peduli Kesehatan

Laporan : Idris Harahap


SIAK, CATATANRIAU.com •  Kapolsek Minas Kompol Sawaluddin Pane, SH  melalui Panit I Sabhara Polsek Minas Iptu D.A Simangunsong bersama anggota, melaksanakan giat bagi masker di depan Pasar Minas. Sabtu (13/11/2021).

 

Sebanyak 100 pcs Masker dibagikan oleh personil Polsek Minas kepada warga masyarakat dan pengguna jalan, dalam rangka pencegahan penyebaran covid 19 di wilayah Kecamatan Minas dan sosialisasi tentang Protokol Kesehatan.

 

Kapolsek Minas melalui Panit I Sabhara Polsek Minas bersama anggota memaksimalkan bagi masker kepada warga masyarakat yang melintas dan beraktivitas dijalan depan Pasar Minas, sebagai upaya membudayakan pakai masker kepada masyarakat di setiap kegiatan untuk mencegah tertular Virus covid 19.

 

“Dalam giat bagi masker kesehatan ini, tidak lupa kami juga himbau kepada seluruh warga masyarakat untuk segera vaksin dan selalu mentaati protokol kesehatan untuk mencegah dan menekan penyebaran Covid-19 yang semakin pesat akhir – akhir ini”, ujarnya.

 

"Dalam kegiatan kami masyarakat sangat berterimakasih atas pembagian masker gratis dari Polsek Minas ini, harapan kami semoga polri semakin dicintai masyarakat dan senantiasa dalam lindungan Allah SWT", ujar Pak Anto salah seorang warga Kel. Minas Timur.***


 



Berita Terkait +

Babinsa Sambangi Warga Kampung Sungai Selodang, Sosialisasikan Bahaya Narkoba

Babinsa Koramil 03/Minas Secara Rutin Selalu Pantau Perkembangan Banjir di Kampung Muara Kelantan

Bupati dan Wabup Rohul Hadiri Syukuran Hari Kemenkumham RI Ke 78

Babinsa, Bhabinkam & Pemkam Mandiangin Bahu Mebahu Perangi Covid-19

Polres Pelalawan dan BRI Pangkalan Kerinci Buka Dapur Lapangan Peduli Wabah COVID-19

AKP DA Simangunsong Pimpin Personil Polsek Minas Giat Percepatan Vaksinasi Covid-19

Sasar 3 Lokasi di Kelurahan Pangkalan Bunut, Polsek Bunut Lakukan Operasi Yustisi

Drs.Yusmar M.Si Dapat Amanah Sebagai Jubir Satgas Penanganan Covid-19 Rohul

Siaga Karhutla, Babinsa Koramil Minas Intensifkan Patroli Gabungan di Minas Timur

Sempena Perayaan Dirgahayu RI Ke 75, Upika Kandis Sebarkan Ratusan Masker Hadapi Pandemi Covid-19

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

4

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

5

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

6

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat